
Bola.net - Bek Persebaya Surabaya, Mukhamad Syaifuddin mendapat tugas yang berbeda selama menjalani libur latihan. Tugas yang dimaksud diberikan oleh fisioterapis dan dokter tim.
Syaifuddin mendapat tugas yang berbeda karena dia masih fokus pemulihan cedera. Sehingga, program yang dijalankan mendapat atensi langsung dari tim medis.
"Aktivitas saya karena masih dalam tahap cedera, masih menjalankan program dari fisio dan dokter," kata Syaifudin kepada Bola.net, Senin (6/4/2020).
Advertisement
"Banyak sih, dapat kiriman program bentuk pdf selama seminggu dan seterusnya gitu, fokus ke penguatan," sambungnya.
Syaifudin mengalami cedera di lutut kanan. Itu terjadi jelang laga Persebaya kontra Persipura pada pekan ketiga Shopee Liga 1 2020, sehingga dia tidak bisa diturunkan kala itu.
Scroll ke bawah untuk informasi selengkapnya ya Bolaneters
Masih Merasa Sakit
Namun, hingga saat ini Syaifuddin belum bisa menentukan sejauh mana progres pemulihan cederanya. Hanya saja, dia masih merasakan sakit di lututnya.
"Belum tahu (perkembangannya) karena enggak setiap hari ketemu sama fisioterapis," lanjut Syaifudin.
"(Tapi) masih enggak nyaman rasanya," tegas mantan pemain PSS Sleman tersebut.
(Bola.net/Mustopa El Abdy)
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 6 April 2020 19:17
-
Bola Indonesia 6 April 2020 15:27
-
Bola Indonesia 5 April 2020 18:59
-
Bola Indonesia 5 April 2020 15:31
-
Bola Indonesia 5 April 2020 00:49
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 09:08
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 09:00
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 08:58
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 08:43
-
Voli 21 Maret 2025 08:43
-
Voli 21 Maret 2025 08:43
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...