
Bola.net - Yayasan Suporter Surabaya (YSS) yang dikenal sebagai sesepuh sekaligus organisasi terbesar yang menampung Bonek, akhirnya memilih netral terkait masalah dualisme yang saat ini sedang melanda Persebaya.
Ketua YSS, Abdullah menjelaskan bahwa organisasi yang dia pimpin telah berubah. Visi dan misi YSS sekarang beda dengan YSS sebelumnya. Pihaknya tidak mudah terjebak oleh kondisi yang terjadi pada tim Persebaya.
"Kami ingin cooling down dulu. Kondisinya belum memungkinkan YSS untuk beraksi turun ke jalan," jelas Cak Doel, sapaan akrabnya. Cak Doel juga menegaskan bahwa YSS akan berdiri di tengah, tak membela kubu A atau kubu B.
Sebab, sebagai organisasi suporter Persebaya tertua, sudah sepantasnya YSS tak memihak. "Kalau YSS membela salah satu kubu, nanti akan dianggap tidak memihak kubu yang lain. Lebih baik netral dulu, sambil menunggu kondisinya mereda," tutup Doel. [initial]
(faw/pra)
Ketua YSS, Abdullah menjelaskan bahwa organisasi yang dia pimpin telah berubah. Visi dan misi YSS sekarang beda dengan YSS sebelumnya. Pihaknya tidak mudah terjebak oleh kondisi yang terjadi pada tim Persebaya.
"Kami ingin cooling down dulu. Kondisinya belum memungkinkan YSS untuk beraksi turun ke jalan," jelas Cak Doel, sapaan akrabnya. Cak Doel juga menegaskan bahwa YSS akan berdiri di tengah, tak membela kubu A atau kubu B.
Sebab, sebagai organisasi suporter Persebaya tertua, sudah sepantasnya YSS tak memihak. "Kalau YSS membela salah satu kubu, nanti akan dianggap tidak memihak kubu yang lain. Lebih baik netral dulu, sambil menunggu kondisinya mereda," tutup Doel. [initial]
Jangan Lewatkan!
- Persebaya 1927 Tunggu Bantuan Mediasi La Nyalla
- Bersatu Merupakan Solusi Terbaik Bagi Persebaya
- Persebaya 1927 Persilakan Gede Widiade Kelola Tim
- Persebaya 1927 Siap Rangkul Persebaya ISL
- Menpora: Persebaya dan Arema Memerlukan Penanganan Khusus
- Ini Syarat Menpora Agar Persebaya dan Arema Bisa Berkompetisi
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 21 April 2015 12:55
-
Bola Indonesia 20 April 2015 19:50
-
Bola Indonesia 20 April 2015 15:41
-
Bola Indonesia 18 April 2015 23:45
-
Bola Indonesia 18 April 2015 23:40
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:34
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:19
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:06
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 21:16
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 21:00
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 20:48
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...