
Bola.net - Meski ditinggal kiper andalan mereka musim lalu, Yoo Jae Hoon, Persipura Jayapura tak khawatir. Mereka mengaku menemukan pengawal lini belakang tangguh pada sosok Dede Sulaiman.
"Tak ada masalah tanpa adanya Jae Hoon," ujar Pelatih Persipura, Osvaldo Lessa.
"Dede sudah menunjukkan permainan apiknya pada pertandingan semifinal dan final kompetisi musim lalu," sambungnya.
Sebelumnya, Persipura dipastikan kehilangan salah satu pilar mereka musim lalu. Yo Jae Hoon memutuskan hengkang dari klub berjuluk Mutiara Hitam ini. Penjaga gawang tangguh asal Korea Selatan ini bergabung dengan Bali United.
Sementara itu, Lessa menilai penampilan Dede tak kalah dari Jae Hoon. Bahkan, musim ini, Dede menunjukkan peningkatan pesat ketimbang musim lalu.
"Dia kokoh dan memiliki respon bagus. Musim ini, kemampuannya ditunjang kepercayaan diri yang meningkat. Dia pasti sukses musim ini," tandas pelatih asal Brasil ini.[initial]
(den/ada)
"Tak ada masalah tanpa adanya Jae Hoon," ujar Pelatih Persipura, Osvaldo Lessa.
"Dede sudah menunjukkan permainan apiknya pada pertandingan semifinal dan final kompetisi musim lalu," sambungnya.
Sebelumnya, Persipura dipastikan kehilangan salah satu pilar mereka musim lalu. Yo Jae Hoon memutuskan hengkang dari klub berjuluk Mutiara Hitam ini. Penjaga gawang tangguh asal Korea Selatan ini bergabung dengan Bali United.
Sementara itu, Lessa menilai penampilan Dede tak kalah dari Jae Hoon. Bahkan, musim ini, Dede menunjukkan peningkatan pesat ketimbang musim lalu.
"Dia kokoh dan memiliki respon bagus. Musim ini, kemampuannya ditunjang kepercayaan diri yang meningkat. Dia pasti sukses musim ini," tandas pelatih asal Brasil ini.[initial]
Baca Juga:
- Arema Cronus Bantah Tengara Belum Penuhi Syarat Legal
- Gagal ke AFC Cup, Arema Cronus Tak Menyesal
- Saefullah: Kami Akan Bantu Supaya Persija Tetap di SUGBK
- Bersaing Dengan Bustomi cs, Okky Derry Tak Gentar
- Manajemen Persija Sudah MoU Dengan Pemprov DKI Jakarta
- Pemprov DKI Ingin Miliki Saham Persija Secara Bertahap
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 10 Februari 2015 22:38
-
Bola Indonesia 10 Februari 2015 22:26
-
Bola Indonesia 10 Februari 2015 20:06
-
Bola Indonesia 10 Februari 2015 19:30
-
Bola Indonesia 10 Februari 2015 19:00
Ingin ISL Berjalan Teratur, PT Liga Indonesia Gelar Workshop
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...