
Bola.net - Penjaga gawang Persebaya Surabaya, Angga Saputra tidak terlihat dalam latihan di Stadion Gelora Delta, Sidoarjo, Rabu (5/2/2020). Sehingga hanya ada empat kiper yang berlatih dengan tim.
Menurut asisten pelatih Persebaya, Mustaqim, Angga harus meninggalkan tim karena mendapat panggilan dari kesatuannya. Diketahui, kiper asal Sidoarjo tersebut merupakan prajurit TNI.
"Angga (Saputra) dipanggil ke markas besar," kata Mustaqim usai memimpin latihan Persebaya, Rabu (5/2/2020).
Advertisement
Dan sebelum meninggalkan tim, Angga juga sudah memberitahu tim pelatih. Pihaknya juga langsung memberikan izin karena memang ada kepentingan.
"Mereka ada alasan masing-masing untuk tidak latihan, dan itupun izin kalau tidak real, ada penilaian dari pelatih," tegasnya.
Scroll ke bawah untuk informasi selengkapnya ya Bolaneters.
Diberitahukan ke Pemain Lain
Lebih lanjut, Mustaqim juga sudah menyampaikan kepada pemain yang lain siapa saja yang absen. Termasuk Angga Saputra yang harus meninggalkan tim.
Itu dilakukan sebelum latihan dimulai. Sehingga tidak muncul prasangka atau kecemburuan antara pemain yang satu dengan yang lain.
"Jadi biar tidak ada anggapan kenapa ini tidak latihan dan sebagainya," tegas legenda hidup Persebaya tersebut.
(Bola.net/Mustopa El Abdy)
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 4 Februari 2020 15:12
Butuh Adaptasi, Makan Konate dan David da Silva Diberi Kelonggaran
-
Bola Indonesia 4 Februari 2020 14:41
Laga Persebaya vs Persik Jadi Pembuka Liga 1 2020, Ini Kata Pelatih
-
Bola Indonesia 4 Februari 2020 13:49
-
Bola Indonesia 3 Februari 2020 23:45
-
Bola Indonesia 3 Februari 2020 20:25
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:23
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 05:11
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:48
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:41
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...