
Bola.net - Meski tengah diliburkan, tim pelatih Persebaya berharap para pemain tetap menjaga kebugarannya. Tim pelatih tak ingin Evan Dimas dan kawan-kawan mengabaikan latihan pribadi di kediaman masing-masing.
Asisten pelatih Persebaya, Tony Ho menjelaskan bahwa keputusan untuk meliburkan pemain tak lain karena kompetisi QNB League 2015 yang tak jelas rimbanya. Sampai dengan saat ini Persebaya belum tahu apakah liga akan diteruskan atau mandek.
"Kompetisi masih belum jelas kapan akan digulirkan kembali. Jadi kami putuskan untuk meliburkan tim agar para pemain bisa beristirahat," jelas pelatih asal Makassar ini.
Masa libur para pemain Persebaya berlaku mulai, Rabu (29/4) kemarin hingga 7 Mei nanti. Tony berharap, pemain bisa menjaga kondisi fisik mereka selama masa liburan.
"Sebagai pemain tentu tahu kewajiban mereka. Kami harap mereka tetap menjaga kondisi," pungkas Tony. [initial]
(faw/pra)
Asisten pelatih Persebaya, Tony Ho menjelaskan bahwa keputusan untuk meliburkan pemain tak lain karena kompetisi QNB League 2015 yang tak jelas rimbanya. Sampai dengan saat ini Persebaya belum tahu apakah liga akan diteruskan atau mandek.
"Kompetisi masih belum jelas kapan akan digulirkan kembali. Jadi kami putuskan untuk meliburkan tim agar para pemain bisa beristirahat," jelas pelatih asal Makassar ini.
Masa libur para pemain Persebaya berlaku mulai, Rabu (29/4) kemarin hingga 7 Mei nanti. Tony berharap, pemain bisa menjaga kondisi fisik mereka selama masa liburan.
"Sebagai pemain tentu tahu kewajiban mereka. Kami harap mereka tetap menjaga kondisi," pungkas Tony. [initial]
Jangan Lewatkan!
- QNB League Tak Jelas, Persebaya Liburkan Pemain
- Gendhar: Gede Widiade Pemilik Persebaya
- Inilah Alasan Persebaya ISL Tolak Rekonsiliasi
- Wacana Duo Persebaya, Gede Suruh Masyarakat yang Memilih
- Gede Widiade: Silakan Ada Dua Persebaya di Surabaya
- Gede Minta Jangan Usik Persebaya ISL
- Inilah Alur Gede Kuasai Persebaya
- Gede Widiade 100 Persen Kuasai Persebaya
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 29 April 2015 14:56
-
Bolatainment 29 April 2015 14:34
Samsul Arif Ajak Aremania Gunakan Internet.org untuk Akses Bola.net
-
Bola Indonesia 29 April 2015 11:14
-
Bola Indonesia 29 April 2015 10:22
-
Bola Indonesia 28 April 2015 12:47
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:31
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:29
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:27
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 17:58
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 17:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 17:03
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...