
Bola.net - Djibril Cisse, mengaku sedih tak bisa bermain di hadapan Bonekmania ketika QPR dijamu Persebaya Surabaya di Stadion Gelora Bung Tomo, Senin (23/7) malam ini.
"Saya sangat sedih tidak bisa bermain melawan Persebaya di pertandingan terakhir tur pra musim kami," ujar Cisse di sela konferensi pers, Minggu (22/7) malam.
"Ini sebuah pukulan dan saya sangat menyesal," tambahnya.
Striker asal Perancis tersebut terpaksa harus menonton rekan-rekannya dari bangku cadangan karena cedera hamstring ketika melawan Kelantan FA, Jumat (20/7) malam waktu setempat.
Di pertandingan yang berakhir dengan skor telak 5-0 untuk QPR tersebut, Cisse harus keluar lapangan lebih dulu dan digantikan oleh Andrew Johnson.
Sebelumnya, Cisse menjadi bintang lapangan ketika QPR beruji coba menghadapi Sabah XI dengan mencetak dua gol.
"Saya terkesan dengan sambutan suporter sejak dari bandara. Meski sudah larut, mereka tetap menyanyi dan berteriak untuk kami, menjaga serta mengawal kami sampai penginapan. Sebuah suporter luar biasa," tandasnya. (ant/end)
"Saya sangat sedih tidak bisa bermain melawan Persebaya di pertandingan terakhir tur pra musim kami," ujar Cisse di sela konferensi pers, Minggu (22/7) malam.
"Ini sebuah pukulan dan saya sangat menyesal," tambahnya.
Striker asal Perancis tersebut terpaksa harus menonton rekan-rekannya dari bangku cadangan karena cedera hamstring ketika melawan Kelantan FA, Jumat (20/7) malam waktu setempat.
Di pertandingan yang berakhir dengan skor telak 5-0 untuk QPR tersebut, Cisse harus keluar lapangan lebih dulu dan digantikan oleh Andrew Johnson.
Sebelumnya, Cisse menjadi bintang lapangan ketika QPR beruji coba menghadapi Sabah XI dengan mencetak dua gol.
"Saya terkesan dengan sambutan suporter sejak dari bandara. Meski sudah larut, mereka tetap menyanyi dan berteriak untuk kami, menjaga serta mengawal kami sampai penginapan. Sebuah suporter luar biasa," tandasnya. (ant/end)
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 22 Juli 2012 20:21
-
Bola Indonesia 22 Juli 2012 09:15
-
Bola Indonesia 22 Juli 2012 07:50
-
Bola Indonesia 21 Juli 2012 14:30
-
Liga Inggris 20 Juli 2012 22:15
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:42
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:35
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:25
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 01:18
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:15
-
Liga Italia 21 Maret 2025 01:01
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...