
Hyun-Yeon memang tak turun penuh dalam pertandingan kemarin malam. Pelatih Persela, Aji Santoso memutuskan untuk menariknya keluar pada menit ke-70. Hyun-Yeon digantikan oleh pemain pinjaman dari Persib Bandung, M. Agung Pribadi.
Belum ada keterangan resmi dari pihak Persela tentang berapa lama Hyun-Yeon harus beristirahat. Yang jelas, petaka ini menambah panjang daftar penggawa Laskar Joko Tingkir yang cedera. Sebelumnya sudah ada nama Edy Gunawan dan Zaenal Haq yang menepi karena cedera.
Ketiga pemain ini dipastikan absen saat Persela berkunjung ke Stadion Marora, markas Perseru Serui, Senin (17/10) besok lusa. Nasib makin sial karena Pesela juga tak bisa menurunkan Dendy Sulistyawan. Pemain asli Lamongan ini absen karena akumulasi kartu kuning.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 12 Oktober 2016 22:27
-
Bola Indonesia 12 Oktober 2016 20:33
-
Bola Indonesia 10 Oktober 2016 17:01
-
Bola Indonesia 8 Oktober 2016 21:30
-
Bola Indonesia 8 Oktober 2016 20:50
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 22 Maret 2025 07:53
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:44
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:42
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:29
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 07:15
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...