
Bola.net - Piala Presiden 2022 akan bergulir pada 11 Juni - 17 Juli 2022. Turnamen pramusim ini merupakan ajang pemanasan buat kontestan Liga 1 2022/2023 yang terdiri dari 18 klub, termasuk Persib Bandung.
Tim kesayangan Bobotoh itu tergabung dalam Grup C. Lawan-lawannya yaitu Bhayangkara FC, Bali United, dan Persebaya Surabaya.
Semua pertandingan di Grup C ini akan dimainkan di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA). Persib bakal menjalani laga perdananya pada 12 Juni 2022 melawan Bali United.
Advertisement
Lima hari berselang, Maung Bandung akan menghadapi Persebaya. Kemudian di laga pamungkas bersua Bhayangkara FC pada 21 Juni 2022.
Dari empat tim tersebut, nantinya hanya dua klub teratas yang berhak melaju ke fase selanjutnya. Babak perempat final akan dimainkan dengan sistem single match mulai 1-2 Juli 2022.
Baca halaman berikutnya ya Bolaneters.
Pertandingan Pertama
• Minggu, 12 Juni 2022
Persib Vs Bali United
Stadion GBLA
Kick-Off pukul 20.30 WIB
Pertandingan Kedua
Jumat, 17 Juni 2022
Persebaya Vs Persib
Stadion GBLA
Kick-Off pukul 20.30 WIB
Pertandingan Ketiga
Selasa, 21 Juni 2022
Bhayangkara FC Vs Persib
Stadion GBLA
Kick-Off pukul 20.30 WIB
(Bola.net/Fitri Apriani)
Baca Juga:
Advertisement
Berita Terkait
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 07:15
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:40
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:27
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:50
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...