
Bola.net - PSS Sleman dan Persebaya Surabaya akan bertemu di lanjutan BRI Liga 1 2021-2022 pekan kelima. Live streaming PSS vs Persebaya ini bisa Bolaneters saksikan di Vidio, Rabu (29/9/2021) malam nanti.
Performa PSS Sleman dan Persebaya Surabaya di BRI Liga 1 sejauh ini mendapatkan banyak sorotan. Bahkan banyak yang percaya duel di Stadion Wibawa Mukti ini merupakan ajang penentuan nasib kedua pelatih, Dejan Antonic dan Aji Santoso.
Keduanya tengah mendapatkan tekanan dari suporter masing-masing klub. PSS hanya sanggup meraih empat poin dari empat laga perdana. Sementara Persebaya Surabaya lebih mengenaskan karena menempati posisi juru kunci dengan raihan tiga poin.
Advertisement
Bagaimana dengan duel PSS vs Persebaya malam nanti? Yuk tonton duel seru ini di Vidio.com.
Jadwal dan Live Streaming
- Laga: PSS vs Persebaya
- Waktu: Rabu, 29 September 2021
- Venue: Stadion Wibawa Mukti
- Kick-off: 18.20 WIB
- Live Streaming: Vidio (klik di sini)
Bolaneters bisa menyaksikan tayangan pertandingan BRI Liga 1 eksklusif di Vidio dengan berlangganan paket Platinum. Jangan sampai terlewat ya.
Perkiraan Susunan Pemain
PSS Sleman (4-4-3): Ega Rizky (Kiper); Bagus Nirwanto, Mario Maslac, Aaron Evans, Samsul Arifin (Belakang); Wahyu Sukarta, Kim Kurniawan, Misbakus Solikin (Tengah); Irfan Jaya, Arsyad Yusgiantoro Irkham Mila (Depan)
Pelatih: Dejan Antonic
Persebaya Surabaya (4-3-3): Ernando Eri (Kiper); Ady Setiawan, Alie Sesay, Arif Satria, Reva Adi Utama (Belakang); M. Hidayat, Rachmat Irianto, Bruno Moreira, Ricky Kambuaya, Bruno Moreira (Tengah); Jose Wilkson (Depan)
Pelatih: Aji Santoso.
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 25 September 2021 17:21
-
Bola Indonesia 25 September 2021 09:43
-
Bola Indonesia 19 September 2021 21:12
Hasil Pertandingan BRI Liga 1 2021-22: PSS Sleman 2-1 Arema FC
-
Bola Indonesia 19 September 2021 16:48
BRI Liga 1: Link Live Streaming PSS Sleman Vs Arema FC di Vidio
-
Bola Indonesia 19 September 2021 08:48
Prediksi BRI Liga 1 PSS Sleman vs Arema FC 19 September 2021
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:27
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:23
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 05:11
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:48
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...