
Bola.net - Tak pernah terbayangkan oleh Oktovianus Maniani dan Titus Bonai bahwa pilihannya bergabung bersama Tim Nasional akan berakhir dengan sebuah pemecatan dari klub yang menaunginya.
Titus Bonai dan Oktovianus Maniani pun berharap PSSI bertanggungjawab atas pemecatan tersebut. Sebab menurut kedua pemain tersebut, mereka bergabung karena memenuhi panggilan PSSI.
"Saya sudah berusaha untuk kembali ke klub. Tapi, saya tidak ditemui. Ini artinya saya sudah dipecat dan mulai sekarang saya tidak bersama Persiram lagi," kata Okto yang membela Persiram Raja Ampat.
Nasib sedikit mujur dialami oleh rekannya. Meskipun masih belum jelas status yang akan diterimanya, Titus Bonai masih bisa bernafas dan menunggu hasil rapat dari manajemen Persipura Jayapura.
"Saya disuruh menunggu mengenai nasib saya di Persipura karena masih dibahas di tingkat manajemen," kata Tibo.
Sementara itu, penanggungjawab Timnas PSSI Bernhard Limbong mengaku kecewa apabila pemecatan terhadap pemain asal Papua itu didasarkan atas pilihan mereka membela Timnas.
"Kami belum dapat kabar adanya pemecatan. Tapi, kalau memang itu benar, kami sangat kecewa," ujarnya. (sm/dzi)
Titus Bonai dan Oktovianus Maniani pun berharap PSSI bertanggungjawab atas pemecatan tersebut. Sebab menurut kedua pemain tersebut, mereka bergabung karena memenuhi panggilan PSSI.
"Saya sudah berusaha untuk kembali ke klub. Tapi, saya tidak ditemui. Ini artinya saya sudah dipecat dan mulai sekarang saya tidak bersama Persiram lagi," kata Okto yang membela Persiram Raja Ampat.
Nasib sedikit mujur dialami oleh rekannya. Meskipun masih belum jelas status yang akan diterimanya, Titus Bonai masih bisa bernafas dan menunggu hasil rapat dari manajemen Persipura Jayapura.
"Saya disuruh menunggu mengenai nasib saya di Persipura karena masih dibahas di tingkat manajemen," kata Tibo.
Sementara itu, penanggungjawab Timnas PSSI Bernhard Limbong mengaku kecewa apabila pemecatan terhadap pemain asal Papua itu didasarkan atas pilihan mereka membela Timnas.
"Kami belum dapat kabar adanya pemecatan. Tapi, kalau memang itu benar, kami sangat kecewa," ujarnya. (sm/dzi)
Advertisement
Berita Terkait
-
Tim Nasional 29 Mei 2012 21:15
-
Bola Indonesia 24 Mei 2012 11:55
-
Tim Nasional 16 Mei 2012 11:45
-
Tim Nasional 15 Mei 2012 14:35
Ke Palestina, PSSI tak Jelaskan Asal-Usul Paspor Titus Bonai
-
Tim Nasional 15 Mei 2012 12:00
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 25 Maret 2025 12:34
-
Otomotif 25 Maret 2025 12:32
-
Tim Nasional 25 Maret 2025 12:30
-
Liga Inggris 25 Maret 2025 12:27
-
Liga Inggris 25 Maret 2025 12:21
-
Tim Nasional 25 Maret 2025 12:18
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratis yang Bisa Diboyong Arsenal di Musi...
- 3 Pemain yang Bisa Dikorbankan MU untuk Dapatkan J...
- AC Milan Incar Pelatih Italia, Ini 7 Kandidatnya
- 8 Manajer yang Belum Pernah Dikalahkan Mikel Artet...
- 7 Manajer yang Berhasil Bangkit dari Keterpurukan
- 5 Mantan Bomber Tajam MU yang Jadi Pelatih, Adakah...
- Paul Pogba Comeback: 5 Klub yang Bisa Jadi Pelabuh...