
Dalam catatan Bola.net, setelah sempat absen karena alasan yang sama, mantan bek kiri Tim Nasional (Timnas) U-19 ini langsung mengantongi dua kartu di pertandingan kontra PSM Makassar dan Persija Jakarta.
"Fatchoy sudah lima kartu kuning. Jadi dia akan absen Jumat nanti," jelas Rahmad Sumanjaya, corporate secretary BSU kepada Bola.net, Senin (1/8) pagi.
Selain Fatchoy, ada lima pemain BSU yang diambang akumulasi kartu. Sebab, mereka sudah mendapatkan dua kartu kuning. Kelima pemain tersebut adalah Putu Gede Juni Antara, Suroso, Khairallah Abdelkbir, Sahrul Kurniawan dan kiper Wahyu Tri Nugroho.
Bukan hanya itu, sebanyak tujuh pemain BSU telah mendapatkan satu kartu kuning. Mereka di ataranya adalah Zulfiandi, Otavio Dutra, Thiago Furtuoso, Fandi Eko Utomo, M. Hargianto, Bijahil Chalwa dan Paulo Helber.( (faw/dzi)
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 30 Juli 2016 09:53
Hadapi Persipura Jayapura, Engelberd Sani Dapat Motivasi Tambahan
-
Bola Indonesia 29 Juli 2016 21:48
-
Bola Indonesia 28 Juli 2016 17:38
Usai Greg Nwokolo, Persipura Siap Datangkan Pemain Baru Lagi
-
Bola Indonesia 28 Juli 2016 12:18
Pinang Greg Nwokolo, Ketua Umum Persipura Turun Tangan Langsung
-
Bola Indonesia 25 Juli 2016 21:17
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 12:17
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 12:01
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:55
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:46
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:35
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:21
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...