
Bola.net - Bhayangkara FC akan melawan Arema FC pada partai lanjutan Shopee Liga 1 2020. Laga tersebut bakal digelar di Stadion Perguruan Tinggi Ilmu Kepolisian (PTIK), Jakarta Selatan, 2 Oktober mendatang.
Beberapa pekan jelang duel tersebut, kiper Bhayangkara FC, Awan Setho Raharjo mengungkapkan kesiapannya. Ia mengaku hanya perlu menyiapkan psikologisnya.
“Alhamdulillah tinggal persiapan mental saja untuk fokus pribadi," ujar Awan.
Advertisement
Sementara untuk kesiapan timnya, diakui Awan masih belum 100 persen. Kendati, Bhayangkara FC sudah melakukan persiapan sejak 31 Agustus lalu.
"Untuk tim, pastinya masih banyak yang harus dibenahi," ucapnya.
Baca halaman berikutnya ya Bolaneters.
Tak Sama
Berbeda dengan Awan, kiper Bhayangkara FC lainnya yaitu Indra Adi Nugroho mengatakan kalau persiapan pribadinya sudah matang. Termasuk juga kesiapan timnya.
“Untuk persiapan, saya latihan bersama tim dan juga ada sedikit tambahan latihan sendiri (gym), karena kami harus siap secara fisik dan mental," tutur Indra.
"Secara tim kami sudah berkumpul dan berlatih hampir selama lebih dari tiga minggu dan tim pelatih sudah memberikan program latihan. Tinggal kami menjalankan serta butuh uji coba supaya lebih matang lagi,” imbuhnya.
(Bola.net/Fitri Apriani)
Baca Juga:
- Main di Kandang Saat Jamu Arema FC Jadi Keuntungan Bhayangkara FC
- Tak Hanya Gembleng Fisik, Ini Target Arema FC pada Latihan Fisik Spesial di Pantai
- Suporter Coba-coba Dekati Stadion, Klub Langsung Dinyatakan Kalah dan Dikurangi Poinnya
- Klub Peserta Shopee Liga 1 2020 Berpeluang Dapat Pendapatan Tambahan
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 21 September 2020 22:34
Bursa Transfer Dibuka, Arema FC Segera Tentukan Langkah Perburuan
-
Bola Indonesia 21 September 2020 21:53
Latihan Fisik Spesial Arema FC Mepet Lanjutan Kompetisi, Carlos Oliveira Tak Risau
-
Bola Indonesia 21 September 2020 20:17
-
Bola Indonesia 21 September 2020 18:24
Jelang Lanjutan Shopee Liga 1 Musim 2020, Penggawa Arema FC Terus Digenjot
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 04:12
-
Amerika Latin 22 Maret 2025 03:30
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...