
"Kita memang sudah memastikan El Hadji bakal berkostum Barito Putera," ujar Asisten Manajer Barito Putera, Syarifuddin Ardasya, pada .
"Ini sesuai dengan rekomendasi tim pelatih setelah melihat kemampuannya," sambungnya.
El Hadji sendiri sebelumnya telah malang melintang di sepakbola Indonesia. Pemain asal Mali ini telah memperkuat sejumlah klub di Indonesia seperti Persik Kediri dan Semen Padang. Terakhir, di Piala Bhayangkara, pemain ini memperkuat Persipura Jayapura.
Sebelum resmi dipinang, El Hadji sempat menjalani proses seleksi di Barito. Selain El Hadji, tim pelatih Barito juga telah sempat menyeleksi Joseph, pemain asal Ghana, dan Hussein, pemain asal Lebanon.
Sementara, dengan bergabungnya El Hadji, Barito Putera telah memiliki tiga orang legiun asing di skuat mereka saat ini. Sebelumnya, mereka telah meminang gelandang lincah asal Sierra Leone, Ibrahim Conteh.
"Kita juga sudah memastikan Luiz Carlos Caetano de Azevedo Junior sebagai pemain kita. Ia pemain Brasil yang berposisi sebagai penyerang," tandas Syarifuddin. (den/dzi)
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 25 April 2016 16:50
-
Bola Indonesia 18 April 2016 12:25
-
Bola Indonesia 18 April 2016 08:33
-
Bola Indonesia 18 April 2016 07:44
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 07:15
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:40
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:27
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:50
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...