
Bola.net - Gelandang asing Persebaya Surabaya, Aryn Williams menilai suasana tim tetap kondusif. Kendati, ada enam anggota tim yang terpapar Covid-19.
Enam anggota tim yang dimaksud terdiri dari empat pemain dan dua official. Hasil itu diketahui setelah mereka menjalani tes swab akhir pekan lalu.
"Setiap orang bersikap positif dan berharap semuanya cepat sembuh," kata Aryn Williams kepada Bola.net.
Advertisement
Hanya saja, sampai saat ini, identitas pemain dan ofisial tersebut belum dibocorkan ke publik. Manajemen berusaha menghormati privasi mereka yang terpapar Covid-19.
Scroll ke bawah untuk informasi selengkapnya ya Bolaneters
Dihadapi Bersama
Sementara, gelandang asing Persebaya lainnya, Makan Konate, mengatakan bahwa ujian yang dihadapi Persebaya harus dihadapi bersama. Dan dia berharap semuanya bisa dilewati dengan baik.
"Kita satu tim, satu visi, satu tujuan, jadi ya susah senang kita rasakan bersama. Saya ikut mendukung dan mendoakan mereka agar cepat sembuh," jelas Konate.
"Saya juga minta teman-teman lain untuk disiplin protokol kesehatan agar terhindar dari Covid-19 ini," tandas pemain asal Mali tersebut.
(Bola.net/Mustopa Elabdy)
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 3 Oktober 2020 21:00
Penggawa Persebaya Tak Terpengaruh Anggota Tim yang Terpapar Covid-19
-
Bola Indonesia 2 Oktober 2020 23:28
Ini Harapan Bek Persela untuk Pemain Persebaya yang Terpapar Covid-19
-
Bola Indonesia 2 Oktober 2020 23:22
-
Bola Indonesia 2 Oktober 2020 20:38
Gelandang Persebaya Aryn Williams Kecewa Shopee Liga 1 2020 Ditunda
-
Bola Indonesia 1 Oktober 2020 23:17
Enam Anggota Tim Persebaya yang Terpapar Covid-19 Ditangani Maksimal
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 08:41
-
Bola Indonesia 22 Maret 2025 07:53
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:44
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:42
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:29
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 07:15
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...