
"Ada dua undangan yang sudah masuk ke kami," ujar General Manager Arema Cronus, Ruddy Widodo.
"Yang pertama, undangan dari Persis. Kemudian, ada juga undangan dari Martapura FC," sambungnya.
Dari jadwal yang didapat Bola.net, uji coba kontra Martapura FC bakal dihelat pada 31 Oktober pekan depan. Sementara, laga kontra Laskar Sambernyawa -julukan Persis Solo- dijadwalkan bakal digelar pada 8 November mendatang.
Lebih lanjut, Ruddy membeber detail ihwal laga uji coba kontra Persis Solo. Menurutnya, pertandingan ini untuk memperingati hari ulang tahun Persis Solo.
"Kebetulan, pembina Persis Solo adalah teman Pak Iwan (CEO Arema Cronus Iwan Budianto). Mereka sempat bertemu dan beliau minta Arema Cronus main di sana pada 8 November mendatang," tandasnya. [initial]
Baca Juga:
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 9 Oktober 2015 19:12
Panitia cetak 22 Ribu Tiket Pertandingan Sriwijaya FC vs Arema Cronus
-
Bola Indonesia 20 Agustus 2015 21:35
-
Bola Indonesia 18 Agustus 2015 23:53
-
Bola Indonesia 15 Agustus 2015 21:51
-
Bola Indonesia 6 Agustus 2015 10:56
LATEST UPDATE
-
Otomotif 21 Maret 2025 17:32
-
Bola Indonesia 21 Maret 2025 16:47
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:39
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 16:30
-
Otomotif 21 Maret 2025 16:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:23
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...