
Bola.net - Pengalaman berharga kembali dirasakan para penggemar sepakbola Indonesia. Yakni, dikunjungi pemain bertahan Manchester City, Micah Richards dalam "Meet and Greet" temu fans klub sepak bola ternama Inggris Manchester City Football Club (MCFC), di Cilandak Town Square, Jakarta, Jumat (5/7) petang.
Dalam kesempatan tersebut, Micah mengungkapkan kegembiraannya bisa mengunjungi fans The Citizens- julukan Manchester City- di Indonesia.
"Ini merupakan Kunjungan pertama saya dan langsung terkesan. Sebab, semua fans sangat antusias dan membuat saya kagum," tutur pemain berusia 25 tahun tersebut.
Terkait persaingan Liga Inggris pada musim ini, Micah mengaku optimis dapat membantu The Citizens meraih gelar juara. Apalagi, dengan hadirnya pelatih baru, Manuel Pellegrini di Etihad Stadium.
"Persaingan musim ini memang akan sulit meski pada dua musim lalu kami meraih juara. Kami berharap bisa cepat adaptasi dengan hadirnya pelatih baru," pungkasnya. (esa/dzi)
Dalam kesempatan tersebut, Micah mengungkapkan kegembiraannya bisa mengunjungi fans The Citizens- julukan Manchester City- di Indonesia.
"Ini merupakan Kunjungan pertama saya dan langsung terkesan. Sebab, semua fans sangat antusias dan membuat saya kagum," tutur pemain berusia 25 tahun tersebut.
Terkait persaingan Liga Inggris pada musim ini, Micah mengaku optimis dapat membantu The Citizens meraih gelar juara. Apalagi, dengan hadirnya pelatih baru, Manuel Pellegrini di Etihad Stadium.
"Persaingan musim ini memang akan sulit meski pada dua musim lalu kami meraih juara. Kami berharap bisa cepat adaptasi dengan hadirnya pelatih baru," pungkasnya. (esa/dzi)
Advertisement
Berita Terkait
-
Editorial 4 Juli 2013 22:42
-
Liga Inggris 4 Juli 2013 18:01
'Balotelli Seperti Suarez, Diperlakukan Tak Adil di Inggris'
-
Open Play 4 Juli 2013 15:15
-
Liga Inggris 4 Juli 2013 14:33
-
Liga Spanyol 4 Juli 2013 12:51
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:40
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:27
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:23
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...