
Menurut pria yang akrab disapa Ahok itu, Rusun Cup merupakan event sepak bola yang diselenggarakan dengan melibatkan tim dari sejumlah rumah susun (rusun) di Jakarta. Untuk gelaran 2015, sebanyak 18 tim dari 18 rusun di Jakarta berpartisipasi.
Turnamen itu sendiri dibuat untuk anak rusun di bawah usia 16 tahun. Ditegaskan Ahok, pihaknya berharap pemerintah provinsi DKI Jakarta mencoba membangun karakter anak-anak rusun agar jauh dari kata negatif.
"Event ini untuk membina anak-anak di bawah usia 16 tahun sehingga bisa melahirkan orang-orang berprestasi. Kami mendorong agar anak-anak rusun disiplin," ungkap Ahok.
"Kami juga berharap punya klub sepak bola Jakarta. Persija atau semacamnya. Begitu anak-anak rusun naik ada wadahnya. Tidak mungkin dong, anak-anak U-16 ini nantinya tidak disalurkan," tutur Ahok.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 19 Oktober 2015 20:04
-
Bola Indonesia 29 Juli 2015 20:02
-
Bola Indonesia 19 Februari 2015 16:31
-
Bolatainment 13 Februari 2013 21:04
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...