
"Tim ini kekeluargaannya luar biasa," ujar Bustomi.
"Semua bagian dari tim, pemain, pelatih maupun ofisial, semuanya menerima saya dengan tangan terbuka," sambungnya.
Menurut Bustomi, dengan penerimaan yang demikian baik, ia tak merasa memperkuat tim baru. Ia merasa sudah seperti keluarga dengan rekan-rekannya saat ini.
"Saya merasa seperti sudah lama memperkuat tim ini," tuturnya.
Bustomi sendiri, awal pekan lalu, bergabung dengan Madura United. Ia bergabung dengan status sebagai pemain pinjaman dari Arema Cronus. Ia akan memperkuat Laskar Sape Kerap sampai akhir ISC A 2016 ini.
Di Madura United, Bustomi bergabung dengan sejumlah rekannya di Arema Cronus seperti Munhar, Fabiano Beltrame dan Engelberd Sani. Bahkan, pelatih kiper Madura United, Alan Haviludin, sebelumnya juga sempat bergabung di Arema Cronus.
Sementara itu, walau mengaku sudah merasa nyaman di Madura United, Bustomi tak puas begitu saja. Ia menegaskan bakal terus melanjutkan proses adaptasinya.
"Yang pasti, saya masih perlu banyak beradaptasi lagi," tandasnya. [initial]
Baca Juga:
- Pelatih Arema Cronus Nilai Positif Peminjaman Bustomi
- Diperkuat Bustomi, Madura United Menang Telak di Laga Uji Coba
- AQ Harap Bustomi Dapatkan Keinginannya di Madura United
- Arema Cronus Beber Alasan Pinjamkan Bustomi ke Madura United
- Pengganti Bustomi, Arema Cronus Bidik Winger
- Arema Cronus Pinjamkan Ahmad Bustomi ke Madura United
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 22 September 2016 21:23
-
Bola Indonesia 22 September 2016 20:26
Diperkuat Bustomi, Madura United Menang Telak di Laga Uji Coba
-
Bola Indonesia 22 September 2016 19:41
-
Bola Indonesia 22 September 2016 14:30
Arema Cronus Beber Alasan Pinjamkan Bustomi ke Madura United
-
Bola Indonesia 22 September 2016 14:16
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 23:16
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 23:02
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:55
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:34
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:19
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:06
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...