Sumbang Satu Gol, Son Heung-min Pepet Perolehan Mohamed Salah dan Buka Asa Tottenham Finis Empat Besar Premier League
13 Mei 2022 10:42
Bola.net - Son Heung-Min berhasil mencetak gol ketiga dalam kemenangan 3-0 Tottenham atas Arsenal saat laga pekan ke-36 Premier League 2021/22, Jumat (13/5/2022) dini hari WIB. Kini, pemain asal Negeri Ginseng tersebut menjadi salah satu unggulan dalam daftar pencetak gol terbanyak di Liga Inggris.
FOTO TERKINI
-
8
Tottenham vs Man City: Haaland Kembali, Haaland jadi Pahlawan
-
10
Tottenham vs MU: Aduh Setan Merah Kalah Lagi
-
13
Pucuk Adem! Permak Spurs, Liverpool Sendirian di Puncak Klasemen
-
10
Jarang Terjadi, Tottenham Pesta Gol ke Gawang Man City
-
10
MU vs Spurs: Ketika Theatre of Dreams Berubah Jadi Theatre of Nightmare
-
6
Debut Richarlison Bersama Tottenham, Duet Bareng Harry Kane dan Son Heung-min di Tur Pra Musim