Taklukkan Sevilla, Juventus Lolos ke 16 Besar
23 November 2016 08:56
Bola.net - Pertandingan matchday kelima Grup H Liga Champions mempertemukan Sevilla melawan Juventus. Laga berjalan panas dari awal dan Sevilla mampu mencetak gol cepat lewat Nicolas Pareja. Setelah Franco Vazquez dikartu merah, Juve menyamakan kedudukan pada akhir abbak pertama lewat penalti Claudio Marchisio. Gol Leonardo Bonucci dan Mario Mandzukic pada akhir babak kedua memastikan kemenangan Juve dengan skor 3-1.
FOTO TERKINI
-
9
Juventus vs Inter Milan: Derby d'Italia Milik Si Nyonya Tua
-
8
Juventus Susah Payah Bekuk PSV di Leg I Playoff 16 Besar UCL
-
8
Juventus vs Milan: Senyum 3 Poin Bianconeri
-
8
Juventus vs Fiorentina: Bianconeri Lagi-lagi Seri
-
9
Juventus Susah Payah Kalahkan Monza
-
8
Juventus vs Cagliari: Bianconeri Pesta Gol dan Lolos Semifinal Coppa Italia