Ronaldo Pimpin Portugal ke Final
7 Juli 2016 04:23
Bola.net - Portugal melawan Wales pada babak semifinal Euro 2016 di Stadion Parc Olympique Lyonnais pada Kamis (7/7) dini hari WIB. Portugal mampu memenangkan pertandingan dengan skor 2-0 dimana Cristiano Ronaldo menyumbang satu gol dan satu assists. Hasil ini membuat anak asuh Fernando Santos sukses melaju ke partai puncak. Mereka akan menunggu pemenang antara duel Prancis kontra Jerman.
FOTO TERKINI
-
8
Polandia vs Portugal: Cristiano Ronaldo Cetak Gol Lagi
-
5
Lesatkan Dua Gol untuk Kemenangan 5-0 Portugal, Ronaldo Pimpin Daftar Top Skor Kualifikasi Euro 2024
-
6
Borong 2 Gol, Cristiano Ronaldo Bawa Portugal Bungkam Slovakia di Kualifikasi Euro 2024
-
4
Momen Cristiano Ronaldo Cetak Gol Cantik ke Gawang Rustam di Liga Champions Asia
-
10
Bruno Fernandes Bawa Portugal Masih Sempurna di Kualifikasi Euro 2024 setelah Sikat Slovakia
-
6
Aksi Memukau Ronaldo saat Al Nassr Jajal Juara Liga Prancis, PSG pada laga Pramusim di Jepang