Madrid vs Dortmund: Pertunjukan Mentalitas Los Blancos
24 Oktober 2024 09:19
Bola.net - Real Madrid berhasil membalikkan keadaan setelah tertinggal dua gol di babak pertama dari Borussia Dortmund, menang dengan skor 5-2 berkat hat-trick Vinicius Junior. Pertandingan yang berlangsung di Santiago Bernabeu pada Rabu (23/10/2024) itu dimulai dengan Dortmund memimpin 2-0 melalui gol Donyell Malen dan Jamie Gittens. Namun, di babak kedua, Madrid tampil dominan dengan mencetak lima gol, termasuk tiga dari Vinicius, sementara Antonio Ruediger dan Lucas Vazquez masing-masing menyumbangkan satu gol.
FOTO TERKINI
-
11
Atletico vs Madrid: Penuh Drama, Los Blancos Lolos 8 Besar UCL Lewat Adu Penalti
-
9
16 Besar Liga Champions: Derby Madrid Milik Real Madrid
-
9
Luka Modric Gemilang, Real Madrid Menang
-
12
Madrid vs Man City: Harinya Mbappe, Los Blancos Lolos dengan Gagah
-
11
Man City vs Madrid: Senyum Lebar Si Putih di Etihad
-
11
Madrid vs Barcelona di Supercopa de Espana: Senyum Blaugrana!