Memphis Depay Dua Gol Tapi Belanda Tetap Gagal Menang
15 November 2021 15:17
Bola.net - Asa Timnas Belanda untuk mengunci kelolosan mereka ke putaran final Piala Dunia 2022 harus tertunda. Setelah mereka ditahan imbang Montenegro di pertandingan kesembilan kualifikasi Piala Dunia 2022 grup G dengan skor 2-2. Memphis Depay memborong semua gol Timnas Belanda di laga ini. Namun Montenegro berhasil menyamakan kedudukan berkat gol Ilija Vukotic dan Nikola Vujnovic.
FOTO TERKINI
-
9
Jamie Leweling: Debut dan Beri Jerman Tiga Poin Melawan Belanda
-
9
Hungaria vs Belanda: Van Dijk Kartu Merah, De Oranje Dapat 1 Poin
-
5
Kylian Mbappe Bawa Timnas Prancis Bekuk Belanda di Kualifikasi Euro 2024
-
10
Memphis Depay Dua Gol Tapi Belanda Tetap Gagal Menang
-
9
Depay Beraksi, Belanda Menang Lagi
-
10
Erling Haaland Cetak Gol, Tapi Norwegia Gagal Kalahkan Belanda