Momen Insiden Berdarah Kiper Beiranvand Saat Laga Pembuka Grup B Piala Dunia 2022, Iran Berakhir Dibantai 2-6 oleh Inggris
22 November 2022 09:50
Bola.net - Pertandingan Inggris melawan Iran sebagai laga pembuka Grup B Piala Dunia 2022, Senin (21/11/2022) diwarnai insiden mengerikan. Kiper Iran, Alireza Beiranvand berbenturan kepala dengan rekannya sendiri, Hosseini. Beiranvand kemudian terkapar dengan kondisi yang berdarah-darah dan membuat laga harus dihentikan selama lebih dari 10 menit.
FOTO TERKINI
-
5
Aksi-Aksi Penggawa Timnas Indonesia saat Melawan melawan Ekuador Piala Dunia U-17 2023
-
6
Meriahnya Pembukaan Piala Dunia U-17 2023
-
11
Suasana Gembira Latihan Timnas Indonesia U-17 Jelang Piala Dunia U-17 di Stadion Utama Gelora Bung Karno
-
11
Suasana Gembira Latihan Timnas Indonesia U-17 Jelang Piala Dunia U-17 di Stadion Utama Gelora Bung Karno
-
7
6 Pencetak Gol saat Brasil Hancurkan Dominika di Piala Dunia U-20 2023
-
7
Gol Cantik Mislav Orsic Jadi Pembeda, Kroasia Segel Peringkat Ketiga Piala Dunia 2022