Panasnya Derby Della Capitale, 3 Kartu Merah, dan Lazio Singkirkan Roma dari Coppa Italia
11 Januari 2024 13:49
Bola.net - Lazio sukses menumbangkan sang tetangga, AS Roma dengan skor tipis 1-0 dalam laga perempat final Coppa Italia 2023/2024 yang digelar di Stadio Olimpico, Kamis (11/1/2024) dini hari WIB. Duel ketat terjadi di sepanjang laga bertajuk Derby della Capitale ini. Lazio memastikan kemenangan lewat gol penalti yang dicetak Mattia Zaccagni di awal babak kedua. Laga ini sendiri berlangsung panas, di mana di menit-menit akhir laga, tiga kartu merah dikeluarkan wasit Daniele Orsato untuk Pedro, Sardar Azmoun, dan Gianluca Mancini.
FOTO TERKINI
-
10
Roma Vs Lazio: Derby della Capitale Milik Giallorossi
-
8
Roma vs Inter: Lautaro Martinez jadi Pembeda
-
5
AC Milan Menang Telak, AS Roma Selamat dari Kekalahan di Liga Europa
-
8
Panasnya Derby Della Capitale, 3 Kartu Merah, dan Lazio Singkirkan Roma dari Coppa Italia
-
8
Comeback Sempurna, Romelu Lukaku Tentukan Kemenangan Dramatis AS Roma atas Lecce di Liga Italia
-
5
Romelu Lukaku Cetak Gol Perdana untuk AS Roma, Serigala Ibu Kota Hajar Empoli Tujuh Gol Tanpa Balas