Liverpool Tahan Imbang Everton
5 Oktober 2015 04:54
Bola.net - Liverpool hanya bisa bermain imbang 1-1 lawan Everton di matchday 8 Premier League di Goodison Park, Minggu (04/09). Pertandingan ini berjalan sedikit membosankan walau kedua tim bermain dalam tempo cukup tinggi dan sering diwarnai bentrokan antar pemain. Liverpool sempat unggul lebih dulu melalui Danny Ings sebelum akhirnya disamakan oleh Romelu Lukaku.
FOTO TERKINI
-
14
Final Carabao Cup: Liverpool Kalah, Newcastle Juara!
-
10
PSG Singkirkan Liverpool dan Berpesta di Anfield
-
9
Liverpool vs Soton: Comeback, Dibuka Nunez Ditutup Mo Salah
-
12
PSG vs Liverpool: Harvey Elliot Pahlawannya
-
11
Man City vs Liverpool: Pesta Si Merah di Etihad dan Pucuk yang Dingin
-
10
Liverpool Susah Payah Kalahkan Wolves