Bintang Kemenangan Belgia: Romelu Lukaku
15 Juni 2021 12:08
Bola.net - Belgia sukses mengawali kiprah mereka di Euro 2020 dengan gemilang. De Rode Duivels sukses mengalahkan tuan rumah Rusia 3-0 dalam laga Grup B di Krestovsky Stadium, Saint Petersburg, Minggu (13/6/2021) dini hari WIB. Dua dari tiga gol kemenangan Belgia atas tuan rumah Rusia diborong oleh Romelu Lukaku, sedangkan satu gol lainnya diciptakan oleh Thomas Meunier.
FOTO TERKINI
-
10
Milan vs Napoli: Partenopei Perkasa di San Siro
-
7
Slovakia Bikin Belgia Sedih di Laga Pertama Euro 2024
-
5
AC Milan Menang Telak, AS Roma Selamat dari Kekalahan di Liga Europa
-
5
Penampilan Fantastis Romelu Lukaku, 4 Gol dalam Waktu 20 Menit
-
8
Comeback Sempurna, Romelu Lukaku Tentukan Kemenangan Dramatis AS Roma atas Lecce di Liga Italia
-
5
Lesatkan Dua Gol untuk Kemenangan 5-0 Portugal, Ronaldo Pimpin Daftar Top Skor Kualifikasi Euro 2024