Barcelona Melangkah ke Final Copa del Rey
8 Februari 2017 09:41
Bola.net - Barcelona memastikan satu tempat di partai final Copa del Rey musim ini meski hanya bermain imbang 1-1 kontra Atletico Madrid dalam laga leg kedua semifinal yang digelar di Camp Nou, Rabu (8/2) dini hari WIB. Dalam laga yang diwarnai tiga kartu merah untuk Sergio Roberto, Luis Suarez dan Yannick Carrasco serta penalti gagal dari Kevin Gameiro ini, Barca unggul lebih dulu berkat gol tunggal Luis Suarez.
FOTO TERKINI
-
9
Atletico vs Barcelona: Drama di Metropolitano dan Senyum Blaugrana
-
10
Raphinha Sang Pahlawan Barcelona
-
9
Barcelona vs Atletico: Seru dan Banjir 8 Gol di Leg 1 Semifinal Copa del Rey
-
11
Barcelona vs Atalanta: Drama 4 Gol Tanpa Pemenang
-
11
Madrid vs Barcelona di Supercopa de Espana: Senyum Blaugrana!
-
9
Senyum Leganes di Markas Barcelona