Penggawa City Yang Pernah Melawan Barca

Penggawa City Yang Pernah Melawan Barca

Bola.net - - Manchester City dan akan melakoni pertemuan perdana mereka di kompetisi resmi saat keduanya bentrok di babak 16 besar Liga Champions 2013/14 leg pertama.

Laga di Etihad Stadium, Rabu (19/2), memang laga resmi pertama setelah sebelumnya mereka pernah enam kali bersua dalam partai uji coba. Namun, The Citizens dan Barca dipastikan takkan merasa asing satu sama lain.

Pasalnya, sejumlah pemain City sudah berpengalaman melawan Blaugrana di masa silam.

Siapa sajakah mereka? Siapa yang paling sering memainkan laga kompetitif melawan Barca? Berdasarkan statistik Transfermarkt, berikut daftarnya.

2 dari 11 halaman

Jesus Navas

Jesus Navas

Laga vs Barcelona: 23
Klub: Sevilla (2003-2013)

Rekor penampilan vs Barcelona
UEFA Supercup
  • 2006/07 Barcelona 0-3 Sevilla - main 74 menit, 1 assist.

La Liga
  • 2012/13 Barcelona 2-1 Sevilla - main 90 menit
  • 2012/13 Sevilla 2-3 Barcelona - main 90 menit
  • 2011/12 Sevilla 0-2 Barcelona - main 90 menit
  • 2011/12 Barcelona 0-0 Sevilla - main 90 menit, 1 kartu kuning
  • 2010/11 Sevilla 1-1 Barcelona - main 90 menit, 1 gol
  • 2009/10 Sevilla 2-3 Barcelona - main 90 menit
  • 2009/10 Barcelona 4-0 Sevilla - main 90 menit
  • 2008/09 Barcelona 4-0 Sevilla - main 90 menit
  • 2007/08 Sevilla 1-1 Barcelona - main 82 menit, 1 assist
  • 2007/08 Barcelona 2-1 Sevilla - main 77 menit, 1 kartu kuning
  • 2006/07 Sevilla 2-1 Barcelona - main 90 menit
  • 2006/07 Barcelona 3-1 Sevilla - main 90 menit
  • 2005/06 Sevilla 3-2 Barcelona - main 37 menit
  • 2005/06 Barcelona 2-1 Sevilla - main 82 menit
  • 2004/05 Sevilla 0-4 Barcelona - main 33 menit
  • 2004/05 Barcelona 2-0 Sevilla - main 39 menit, 1 kartu kuning.

Copa del Rey
  • 2009/10 Sevilla 0-1 Barcelona (16 besar leg 2) - main 90 menit, 1 kartu kuning
  • 2009/10 Barcelona 1-2 Sevilla (16 besar leg 1) - main 44 menit
  • 2007/08 Barcelona 0-0 Sevilla (16 besar leg 2) - main 90 menit
  • 2007/08 Sevilla 1-1 Barcelona (16 besar leg 1) - main 37 menit, 1 kartu kuning

Supercopa de Espana
  • 2010/11 Barcelona 4-0 Sevilla (final leg 2) - main 90 menit
  • 2010/11 Sevilla 3-1 Barcelona (final leg 1) - main 90 menit.
3 dari 11 halaman

Alvaro Negredo

Alvaro Negredo

Laga vs Barcelona: 12
Klub: Almeria (2007-2009), Sevilla (2009-2013)

Rekor penampilan vs Barcelona
La Liga
  • 2012/13 Barcelona 2-1 Sevilla - main 30 menit
  • 2012/13 Sevilla 2-3 Barcelona - main 79 menit, 1 gol
  • 2010/11 Sevilla 1-1 Barcelona - main 86 menit, 1 assist
  • 2010/11 Barcelona 5-0 Sevilla - main 22 menit
  • 2008/09 Almeria 0-2 Barcelona - main 90 menit, 1 kartu kuning
  • 2008/09 Barcelona 5-0 Almeria - main 29 menit, kartu merah
  • 2007/08 Almeria 2-2 Barcelona - main 90 menit
  • 2007/08 Barcelona 2-0 Almeria - main 90 menit.

Copa del Rey
  • 2009/10 Sevilla 0-1 Barcelona (16 besar leg 2) - main 90 menit
  • 2009/10 Barcelona 1-2 Sevilla (16 besar leg 1) - main 23 menit, 1 gol.

Supercopa de Espana
  • 2010/11 Barcelona 4-0 Sevilla (final leg 2) - main 90 menit
  • 2010/11 Sevilla 3-1 Barcelona (final leg 1) - main 21 menit, 1 assist.
4 dari 11 halaman

Sergio Aguero

Sergio Aguero

Laga vs Barcelona: 11
Klub: Atletico Madrid (2006-2011)

Rekor penampilan vs Barcelona
La Liga
  • 2010/11 Barcelona 3-0 Atletico - main 90 menit
  • 2010/11 Atletico 1-2 Barcelona - main 50 menit
  • 2009/10 Atletico 2-1 Barcelona - main 89 menit
  • 2009/10 Barcelona 5-2 Atletico - main 72 menit, 1 gol
  • 2008/09 Atletico 4-3 Barcelona - main 90 menit, 2 gol
  • 2008/09 Barcelona 6-1 Atletico - main 56 menit
  • 2007/08 Atletico 4-2 Barcelona - main 89 menit, 2 gol, 2 assist, 1 kartu kuning
  • 2007/08 Barcelona 3-0 Atletico - main 61 menit
  • 2006/07 Atletico 0-6 Barcelona - main 38 menit
  • 2006/07 Barcelona 1-1 Atletico - main 90 menit, 1 gol.


Copa del Rey

  • 2008/09 Barcelona 2-1 Atletico (16 besar leg 2) - main 71 menit.
5 dari 11 halaman

David Silva

David Silva

Laga vs Barcelona: 10
Klub: Valencia (2004-2010), Celta Vigo (pinjaman, 2005-2006)

Rekor penampilan vs Barcelona
La Liga
  • 2009/10 Barcelona 3-0 Valencia - main 90 menit
  • 2009/10 Valencia 0-0 Barcelona - main 89 menit, 1 kartu kuning
  • 2008/09 Valencia 2-2 Barcelona - main 90 menit, 1 assist, 1 kartu kuning
  • 2007/2008 Barcelona 6-0 Valencia - main 90 menit
  • 2007/08 Valencia 0-3 Barcelona - main 90 menit
  • 2006/07 Valencia 2-1 Barcelona - main 84 menit, 1 gol
  • 2006/07 Barcelona 1-1 Valencia - main 90 menit
  • 2005/06 Barcelona 2-0 Celta Vigo - main 90 menit.

Copa del Rey
  • 2007/08 Valencia 3-2 Barcelona (semifinal leg 2) - main 75 menit, 1 assist
  • 2007/08 Barcelona 1-1 Valencia (semifinal leg 1) - main 90 menit, 1 kartu kuning.
6 dari 11 halaman

Martin Demichelis

Martin Demichelis

Laga vs Barcelona: 7
Klub: Bayern Munich (2003-2010), Malaga (2011-2013)

Rekor penampilan vs Barcelona
Liga Champions
  • 2008/09 Bayern 1-1 Barcelona (perempat final leg 2) - main 90 menit, 1 kartu kuning
  • 2008/09 Barcelona 4-0 Bayern (perempat final leg 1) - main 90 menit, 1 kartu kuning.

La Liga
  • 2012/13 Malaga 1-3 Barcelona - main 90 menit
  • 2011/12 Barcelona 4-1 Malaga - main 90 menit
  • 2011/12 Malaga 1-4 Barcelona - main 90 menit
  • 2010/11 Barcelona 4-1 Malaga - main 90 menit, 1 kartu kuning.


Copa del Rey

  • 2012/13 Malaga 2-4 Barcelona (perempat final leg 2) - main 90 menit.
7 dari 11 halaman

Pablo Zabaleta

Pablo Zabaleta

Laga vs Barcelona: 6
Klub: Espanyol (2005-2008)

Rekor penampilan vs Barcelona
La Liga
  • 2007/08 Barcelona 0-0 Espanyol - main 90 menit
  • 2007/08 Espanyol 1-1 Barcelona - main 90 menit
  • 2005/06 Barcelona 2-0 Espanyol - main 90 menit
  • 2005/06 Espanyol 1-2 Barcelona - main 56 menit.

Supercopa de Espana
  • 2006/07 Barcelona 3-0 Espanyol (final leg 2) - main 90 menit
  • 2006/07 Espanyol 0-1 Barcelona (final leg 1) - main 90 menit.
8 dari 11 halaman

Fernandinho

Fernandinho

Laga vs Barcelona: 5
Klub: Shakhtar Donetsk (2005-2013)

Rekor penampilan vs Barcelona
UEFA Supercup
  • 2009/10 Barcelona 1-0 Shakhtar - main 79 menit.

Liga Champions
  • 2010/11 Shakhtar 0-1 Barcelona (perempat final leg 2) - main 16 menit
  • 2010/11 Barcelona 2-1 Shakhtar (perempat final leg 1)
  • 2008/09 Barcelona 2-3 Shakhtar (Grup C) - main 77 menit, 1 gol
  • 2008/09 Shakhtar 1-2 Barcelona (Grup C) - main 90 menit, 1 kartu kuning.
9 dari 11 halaman

Javi Garcia

Javi Garcia

Laga vs Barcelona: 4
Klub: Osasuna (2007-2008), Real Madrid (2008-2009)

Rekor penampilan vs Barcelona
La Liga
  • 2007/08 Osasuna 0-0 Barcelona - main 90 menit
  • 2007/08 Barcelona 1-0 Osasuna - main 90 menit
  • 2008/09 Barcelona 2-0 Real Madrid - main 19 menit
  • 2008/09 Real Madrid 2-6 Barcelona - main 12 menit, 1 kartu kuning.
10 dari 11 halaman

Gael Clichy

Gael Clichy

Laga vs Barcelona: 4
Klub: Arsenal (2003-2011)

Rekor penampilan vs Barcelona
Liga Champions
  • 2010/11 Barcelona 3-1 Arsenal (16 besar leg 2) - main 90 menit
  • 2010/11 Arsenal 2-1 Barcelona (16 besar leg 1) - main 90 menit, 1 assist
  • 2009/10 Barcelona 4-1 Arsenal (perempat final leg 2) - main 90 menit
  • 2009/10 Arsenal 2-2 Barcelona (perempat final leg 1) - main 90 menit.
11 dari 11 halaman

Samir Nasri

Samir Nasri

Laga vs Barcelona: 4
Klub: Arsenal (2008-2011)

Rekor penampilan vs Barcelona
Liga Champions
  • 2010/11 Barcelona 3-1 Arsenal (16 besar leg 2) - main 90 menit, 1 assist
  • 2010/11 Arsenal 2-1 Barcelona (16 besar leg 1) - main 90 menit, 1 assist, 1 kartu kuning
  • 2009/10 Barcelona 4-1 Arsenal (perempat final leg 2) - main 90 menit
  • 2009/10 Arsenal 2-2 Barcelona (perempat final leg 1) - main 90 menit.