Memilih 11 Gol Terbaik Serie A 2012/13

Memilih 11 Gol Terbaik Serie A 2012/13

Bola.net - - Total 1.003 gol tercipta di Serie A musim 2012/13.

Sejak giornata pembuka hingga partai pemungkas, berbagai macam gol telah menghiasi sengitnya persaingan di kasta tertinggi Italia. Dari semua itu, pasti ada beberapa yang tak mudah dilupakan karena keindahan maupun kehebatannya.

Berikut ini 11 yang terbaik dari semuanya.

1 dari 11 halaman

Facundo Roncaglia

" title="Facundo Roncaglia" alt="Facundo Roncaglia" width="688" height="430"/>

Klub: Fiorentina
Posisi: Bek sentral
Detail: Gol pembuka saat tandang lawan Parma (giornata 4)
Skor akhir: 1-1.

2 dari 11 halaman

Mauro Icardi

" title="Mauro Icardi" alt="Mauro Icardi" width="688" height="430"/>

Klub: Sampdoria
Posisi: Striker
Detail: Gol keduanya saat tandang lawan Juventus (giornata 19)
Skor akhir: Sampdoria menang 2-1.

3 dari 11 halaman

Antonio Candreva

" title="Antonio Candreva" alt="Antonio Candreva" width="688" height="430"/>

Klub: Lazio
Posisi: Gelandang
Detail: Golnya membawa Lazio unggul 2-0 saat menjamu AC Milan (giornata 8)
Skor akhir: Lazio menang 3-2.

4 dari 11 halaman

Enzo Maresca

" title="Enzo Maresca" alt="Enzo Maresca" width="688" height="430"/>

Klub: Sampdoria
Posisi: Gelandang
Detail: Golnya menyamakan kedudukan jadi 1-1 saat menjamu Atalanta (giornata 11)
Skor akhir: Sampdoria kalah 1-2.

5 dari 11 halaman

Fabrizio Miccoli

" title="Fabrizio Miccoli" alt="Fabrizio Miccoli" width="688" height="430"/>

Klub: Palermo
Posisi: Striker
Detail: Salah satu dari hattrick-nya dalam laga kandang kontra Chievo (giornata 6)
Skor akhir: Palermo menang 4-1.

6 dari 11 halaman

Stephan El Shaarawy

" title="Stephan El Shaarawy" alt="Stephan El Shaarawy" width="688" height="430"/>

Klub: AC Milan
Posisi: Striker
Detail: Gol pembuka dalam derby kontra Inter (giornata 26)
Skor akhir: 1-1.

7 dari 11 halaman

Edinson Cavani

" title="Edinson Cavani" alt="Edinson Cavani" width="688" height="430"/>

Klub: Napoli
Posisi: Striker
Detail: Gol ketiga dari hattrick-nya dalam laga kandang melawan Lazio (giornata 5)
Skor akhir: Napoli menang 3-0.

8 dari 11 halaman

Francesco Totti

" title="Francesco Totti" alt="Francesco Totti" width="688" height="430"/>

Klub: AS Roma
Posisi: Second striker/gelandang serang
Detail: Gol keduanya dalam laga kandang melawan Fiorentina (giornata 16)
Skor akhir: Roma menang 4-2.

9 dari 11 halaman

Paul Pogba

" title="Paul Pogba" alt="Paul Pogba" width="688" height="430"/>

Klub: Juventus
Posisi: Gelandang
Detail: Gol pembuka dalam laga kandang melawan Udinese (giornata 21)
Skor akhir: Juventus menang 4-0.

10 dari 11 halaman

Panagiotis Kone

" title="Panagiotis Kone" alt="Panagiotis Kone" width="688" height="430"/>

Klub: Bologna
Posisi: Gelandang
Detail: Gol penyama kedudukan 2-2 dalam laga away melawan Napoli (giornata 17)
Skor akhir: Bologna menang 3-2.

11 dari 11 halaman

Massimo Gobbi

" title="Massimo Gobbi" alt="Massimo Gobbi" width="688" height="430"/>

Klub: Parma
Posisi: Bek kiri/gelandang
Detail: Gol pembuka timnya saat melawat ke markas Palermo (giornata 38)
Skor akhir: Parma menang 3-1.