Jajaran 20 'Senapan Mesin' Terbaik di Eropa Musim Lalu

Jajaran 20 'Senapan Mesin' Terbaik di Eropa Musim Lalu

Bola.net - - Mencetak gol bisa dibilang merupakan tujuan utama bagi setiap tim dalam sebuah pertandingan. Untuk memperbesar kemungkinan mencetak gol, maka jumlah percobaan tembakan yang dilakukan harus diperbanyak juga.

Oleh karena itulah, pemain yang memiliki kemampuan untuk bisa melepaskan banyak tembakan ke arah gawang menjadi penting peranannya dalam sebuah tim. Mereka akan menjadi target umpan dari rekan-rekannya sebagai bagian dari tugas utama sang algojo untuk memberikan ancaman langsung kepada gawang lawan.

Berikut Bolanet sajikan daftar 20 pemain terbaik yang mampu menjalankan peranan sebagai 'senapan mesin' bagi timnya dengan jumlah tembakan ke gawang di atas rata-rata. Daftar berikut diambil dari 4 kompetisi top Eropa, yaitu Premier League Inggris, La Liga Spanyol, Bundesliga Jerman, dan Serie A Italia.

2 dari 20 halaman

Jumlah Tembakan: 181

Jumlah Tembakan: 181

Luis Suarez
Klub: Liverpool (Premier League Inggris)
Jumlah Gol: 31

Jumlah Tembakan: 181
Akurasi Tembakan: 53%
On Target: 81
Off Target: 71
Blocked: 29

Dari Luar Kotak Penalti: 77
Dari Dalam Kotak Penalti: 104
3 dari 20 halaman

Jumlah Tembakan: 160

Jumlah Tembakan: 160

Lionel Messi
Klub: Barcelona (La Liga Spanyol)
Jumlah Gol: 28

Jumlah Tembakan: 160
Akurasi Tembakan: 67%
On Target: 74
Off Target 37
Blocked: 49

Dari Luar Kotak Penalti: 61
Dari Dalam Kotak Penalti: 99
4 dari 20 halaman

Jumlah Tembakan: 152

Jumlah Tembakan: 152

Mario Balotelli
Klub: AC Milan (Serie A Italia)
Jumlah Gol: 14

Jumlah Tembakan: 152
Akurasi Tembakan: 49%
On Target: 51
Off Target: 54
Blocked: 47

Dari Luar Kotak Penalti: 95
Dari Dalam Kotak Penalti: 57
5 dari 20 halaman

Jumlah Tembakan: 126

Jumlah Tembakan: 126

Carlos Tevez
Klub: Juventus (Serie A Italia)
Jumlah Gol: 19

Jumlah Tembakan: 126
Akurasi Tembakan: 59%
On Target: 54
Off Target: 38
Blocked:34

Dari Luar Kotak Penalti: 49
Dari Dalam Kotak Penalti: 77
6 dari 20 halaman

Jumlah Tembakan: 124

Jumlah Tembakan: 124

Manolo Gabbiadini
Klub: Sampdoria (Serie A Italia)
Jumlah Gol: 8

Jumlah Tembakan:
Akurasi Tembakan:
On Target: 41
Off Target 36
Blocked: 47

Dari Luar Kotak Penalti: 92
Dari Dalam Kotak Penalti: 32
7 dari 20 halaman

Jumlah Tembakan: 121

Jumlah Tembakan: 121

Alessio Cerci
Klub: Torino (Serie A Italia)
Jumlah Gol: 13

Jumlah Tembakan: 121
Akurasi Tembakan: 63%
On Target: 50
Off Target: 29
Blocked: 42

Dari Luar Kotak Penalti: 73
Dari Dalam Kotak Penalti: 48
8 dari 20 halaman

Total Tembakan: 119

Total Tembakan: 119

Antonio Di Natale
Klub: Udinese (Serie A Italia)
Jumlah Gol: 17

Jumlah Tembakan: 119
Akurasi Tembakan: 57%
On Target: 53
Off Target: 40
Blocked: 26

Dari Luar Kotak Penalti: 38
Dari Dalam Kotak Penalti: 81
9 dari 20 halaman

Jumlah Tembakan: 119

 Jumlah Tembakan: 119

Luca Toni
Klub: Hellas Verona (Serie A)
Jumlah Gol: 20

Jumlah Tembakan: 119
Akurasi Tembakan: 53%
On Target: 53
Off Target: 47
Blocked: 19

Dari Luar Kotak Penalti: 16
Dari Dalam Kotak Penalti: 103
10 dari 20 halaman

Total Tembakan: 117

Total Tembakan: 117

Robert Lewandowski
Klub: Borussia Dortmund (Bundesliga Jerman)
Jumlah Gol: 20

Jumlah Tembakan: 117
Akurasi Tembakan: 67%
On Target: 60
Off Target: 30
Blocked: 27

Dari Luar Kotak Penalti: 25
Dari Dalam Kotak Penalti: 92
11 dari 20 halaman

Jumlah Tembakan: 117

Jumlah Tembakan: 117

Antonio Candreva
Klub: Lazio (Serie A Italia)
Jumlah Gol: 12

Jumlah Tembakan: 117
Akurasi Tembakan: 43%
On Target: 36
Off Target: 47
Blocked: 34

Dari Luar Kotak Penalti: 75
Dari Dalam Kotak Penalti: 42
12 dari 20 halaman

Jumlah Tembakan: 112

Jumlah Tembakan: 112

Olivier Giroud
Klub: Arsenal (Premier League Inggris)
Jumlah Gol: 16

Jumlah Tembakan: 112
Akurasi Tembakan: 43%
On Target: 38
Off Target: 50
Blocked: 24

Dari Luar Kotak Penalti: 90
Dari Dalam Kotak Penalti: 22
13 dari 20 halaman

Jumlah Tembakan: 111

Jumlah Tembakan: 111

Antoine Griezmann
Klub: Real Sociedad (La Liga Spanyol)
Jumlah Gol: 16

Jumlah Tembakan: 111
Akurasi Tembakan: 60%
On Target: 53
Off Target: 36
Blocked: 22

Dari Luar Kotak Penalti: 41
Dari Dalam Kotak Penalti: 70
14 dari 20 halaman

Jumlah Tembakan: 110

Jumlah Tembakan: 110

Marco Reus
Klub: Borussia Dortmund (Bundesliga Jerman)
Jumlah Gol: 16

Jumlah Tembakan: 110
Akurasi Tembakan: 59%
On Target: 48
Off Target: 34
Blocked: 28

Dari Luar Kotak Penalti: 45
Dari Dalam Kotak Penalti: 65
15 dari 20 halaman

Total Tembakan: 108

Total Tembakan: 108

Diego Costa
Klub: Atletico Madrid (La Liga Spanyol)
Jumlah Gol: 27

Jumlah Tembakan: 108
Akurasi Tembakan: 57%
On Target: 54
Off Target: 40
Blocked: 14

Dari Luar Kotak Penalti: 15
Dari Dalam Kotak Penalti: 93
16 dari 20 halaman

Jumlah Tembakan: 108

Jumlah Tembakan: 108

Wilfried Bony
Klub: Swansea City (Premier League)
Jumlah Gol: 16

Jumlah Tembakan: 108
Akurasi Tembakan: 44%
On Target: 40
Off Target: 51
Blocked: 17

Dari Luar Kotak Penalti: 40
Dari Dalam Kotak Penalti: 68
17 dari 20 halaman

Jumlah Tembakan: 103

Jumlah Tembakan: 103

Rickie Lambert
Klub: Southampton (Premier League Inggris)
Jumlah Gol: 13

Jumlah Tembakan: 103
Akurasi Tembakan: 51%
On Target: 41
Off Target: 40
Blocked: 22

Dari Luar Kotak Penalti: 44
Dari Dalam Kotak Penalti: 59
18 dari 20 halaman

Total Tembakan: 103

Total Tembakan: 103

Edin Dzeko
Klub: Manchester City (Premier League Inggris)
Jumlah Gol: 16

Jumlah Tembakan: 103
Akurasi Tembakan: 46%
On Target: 38
Off Target 45
Blocked: 20

Dari Luar Kotak Penalti: 19
Dari Dalam Kotak Penalti: 84
19 dari 20 halaman

Jumlah Tembakan: 102

Jumlah Tembakan: 102

Karim Benzema
Klub: Real Madrid
Jumlah Gol: 17

Jumlah Tembakan:  102
Akurasi Tembakan: 51%
On Target: 46
Off Target: 44
Blocked: 12

Dari Luar Kotak Penalti: 20
Dari Dalam Kotak Penalti: 82
20 dari 20 halaman

Jumlah Tembakan: 101

Jumlah Tembakan: 101

Wayne Rooney
Klub: Manchester United (Premier League)
Jumlah Gol: 17

Jumlah Tembakan: 101
Akurasi Tembakan: 51%
On Target: 43
Off Target: 38
Blocked: 20

Dari Luar Kotak Penalti: 48
Dari Dalam Kotak Penalti: 53