
Bola.net - - Jendela transfer musim dingin resmi ditutup. Reaksi dari beberapa klub juga bervariasi. Ada yang bergerak cepat guna menambah kualitas, ada yang merasa puas dengan skuad yang mereka miliki.
Aktivitas transfer yang mengejutkan pengamat sepakbola dunia ketika Wesley Sneijder dan Didier Drogba memutuskan bergabung dengan . Selain itu, kepindahan Mario Balotelli ke AC Milan juga mendapat perhatian khusus. Terakhir, kepindahan David Beckham ke menutup kisah deadline transfer kita hari ini.
Penasaran dengan kegiatan transfer yang lain? Berikut ini kami menyajikan kepada Bolaneters, kolom editorial mengenai "Aktivitas Transfer 20 Klub Elit Eropa di Januari" selengkapnya.[initial]
Fail - 8 Kegagalan Transfer Terbesar Arsene Wenger
El Clasico - Kupas Habis Rivalitas Real Madrid dan Barcelona
Fun Editorial - Kesebelasan Pemain Botak Terbaik Sepanjang Masa
AC Milan
- Cristian Zaccardo (Parma FC, Gratis) - Status: Permanen
- Mario Balotelli (Manchester City, €20 juta) - Status: Permanen
- Bartosz Salomon (Brescia, nilai transfer dirahasiakan) - Status: Permanen
Ajax Amsterdam
- Isaac Cuenca (Barcelona) - Status: Pinjaman
Arsenal
- Nacho Monreal (Malaga, £6 juta) - Status: Permanen
AS Roma
Tidak ada pembelian.
Barcelona FC
Tidak ada pembelian.
Bayern Munich
Tidak ada pembelian.
Borussia Dortmund
Tidak ada pembelian.
Chelsea
- Demba Ba (Newcastle United, £7,5 juta) - Status: Permanen
Galatasaray
- Wesley Sneijder (Inter, €7,5 juta) - Status: Permanen
- Didier Drogba (Shanghai Shenhua, nilai transfer dirahasiakan) - Status: Permanen
Internazionale
- Juan Pablo Carrizo (Lazio, nilai transfer dirahasiakan) - Status: Pinjaman
- Ezequiel Schelotto (Atalanta, nilai transfer dirahasiakan) - Status: Permanen
- Zdravko Kuzmanovic (VFB Stuttgart, nilai transfer dirahasiakan) - Status: Permanen
- Mateo Kovacic (Dinamo Zagreb, €11 juta) - Status: Permanen
Juventus
- Jose Francisco Cevallos (LDU Quito) - Status: Pinjaman
- Nicolas Anelka (Shanghai Shenhua) - Status: Kontrak Pendek
- Federico Peluso (Atalanta) - Status: Pinjaman
Liverpool
- Daniel Sturridge (Chelsea, £12 juta) - Status: Permanen
- Philippe Coutinho (Inter, €10 juta) - Status: Permanen
Malaga
- Antunes (Pacos Ferreira) - Status: Pinjaman
- Pedro Morales (Dinamo Zagreb, gratis) - Status: Permanen
- Diego Lugano (PSG) - Status: Pinjaman
- Lucas Piazon (Chelsea) - Status: Pinjaman
Manchester City
Tidak ada pembelian.
Manchester United
Tidak ada pembelian.
Napoli
- Rolando (Porto) - Status: Pinjaman
- Josip Radosevic (Hadjuk Split) - Status: Pinjaman
- Andrea Mazzarani (Udinese) - Status: Kepemilikan Bersama
Porto
Tidak ada pembelian.
PSG
- David Beckham (LA Galaxy, gratis) - Status: Kontrak Pendek
- Lucas Moura (Sao Paulo, €45 juta) - Status: Permanen
Real Madrid
- Casemiro (Sao Paulo) - Status: Pinjaman
- Diego Lopez (Sevilla, nilai transfer dirahasiakan) - Status: Permanen
Tottenham Hotspurs
- Zeki Fryers (Standard Liege, nilai transfer dirahasiakan) - Status: Permanen
- Lewis Holtby (FC Schalke 04, £1,5 juta) - Status: Permanen
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 31 Januari 2013 17:29
-
Liga Italia 31 Januari 2013 14:30
-
Open Play 31 Januari 2013 13:12
-
Liga Italia 31 Januari 2013 13:05
-
Liga Italia 31 Januari 2013 12:25
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 04:00
-
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025 03:55
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 03:36
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 03:00
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 02:10
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 01:47
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...