
Bola.net - - Kecepatan lari adalah salah satu unsur penting dalam sepak bola. Dalam menyerang maupun bertahan, kecepatan lari seorang pemain biasanya menjadi pembeda yang bahkan bisa mempengaruhi hasil akhir pertandingan.
Ketika melakukan sebuah serangan balik, tentu para penyerang yang memiliki kecepatan lari yang baik memiliki peluang lebih besar dalam memenangkan pertarungan dengan para bek lawan. Begitu pula sebaliknya, para pemain belakang yang memiliki kecepatan tentunya bisa merebut bola secara kilat dari para penyerang lawan yang lebih lambat.
Mungkin semua orang masih ingat bagaimana kecepatan Arjen Robben menjadi sebuah senjata yang ampuh bagi Belanda untuk mempermalukan juara bertahan Spanyol 5-1. Bahkan Sergio Ramos yang menjadi andalan lini belakang Spanyol pun sama sekali tidak dapat menyentuh pemain Bayern Munich tersebut.
Kecepatan ternyata bukan hanya milik Robben. Ada beberapa pemain yang ternyata juga diberi anugerah berupa kecepatan di atas rata-rata yang bermain di Piala Dunia 2014 ini. Berikut adalah ulasan singkat tentang beberapa pemain yang memiliki kecepatan tertinggi di Piala Dunia 2014.
Marcos Rojo
Fabio Coentrao
Mats Hummels
Raphael Varane
Arjen Robben
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 20 Juni 2014 16:08
-
Piala Dunia 20 Juni 2014 11:21
-
Piala Dunia 19 Juni 2014 15:34
-
Bolatainment 19 Juni 2014 14:47
-
Piala Dunia 19 Juni 2014 10:21
LATEST UPDATE
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 05:30
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 05:24
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:12
-
Bolatainment 21 Maret 2025 05:05
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:03
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 04:55
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...