
Bola.net - Bola.net - Umumnya para striker adalah pesepakbola yang mendapat gaji paling tinggi di dalam sebuah klub. Hal itu dikarenakan keyakinan banyak orang bahwa strikerlah sosok yang paling berkontribusi dalam kemenangan tim.
Meski terlihat sangat hebat, nyatanya seorang striker juga tidak lepas dari masalah. Salah satu masalah tersebut adalah puasa gol. Semakin lama sang striker berpuasa gol, maka semakin buruk pula lah mentalitasnya saat berada di depan gawang. Hal itu bisa berdampak pada semakin lamanya puasa gol sang penyerang.
Berikut ini adalah daftar 10 striker dengan puasa gol terlama di pentas Premier League.
Advertisement
1 dari 10 halaman
Mattias Jonson
2 dari 10 halaman
Kaba Diawara
3 dari 10 halaman
Nile Ranger
4 dari 10 halaman
David Kelly
5 dari 10 halaman
Erik Meijer
Sayang Meijer gagal bersaing dengan duo maut, Robbie Fowler dan Michael Owen. Karena jarang dimainkan, ketajaman Meijer pun mulai menurun. Akibatnya sang striker gagal mencetak gol di 24 pertandingan secara beruntun, termasuk saat dirinya dipinjamkan ke Preston North End.
6 dari 10 halaman
Fernando Torres
7 dari 10 halaman
Lee Hughes
8 dari 10 halaman
Lee Dong-Gook
9 dari 10 halaman
Emile Heskey
Pasalnya, di sepanjang sisa karirnya, Heskey hanya mampu mencetak dua digit gol sebanyak satu kali saja. Paling parah adalah saat dirinya bermain untuk Aston Villa, Heskey harus menerima kenyataan gagal mencetak gol di 20 pertandingan.
10 dari 10 halaman
Peter Crouch
Advertisement
Berita Terkait
-
Editorial 22 November 2013 18:10
11 Striker Anyar EPL Yang Belum Mampu Membuktikan Ketajamannya
-
Bola Indonesia 1 Mei 2012 22:35
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 03:55
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 03:16
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 02:07
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 01:44
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 01:35
-
Piala Eropa 24 Maret 2025 01:15
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...