10 Penjualan Termahal Chelsea

10 Penjualan Termahal Chelsea

Bola.net - - bakal segera melego Juan Mata ke Manchester United dengan nilai yang kabarnya berada di kisaran minimal £37 juta atau sekitar €44 juta. Jika itu terjadi, maka playmaker Spanyol tersebut akan menjadi penjualan termahal dalam sejarah The Blues.

Mata pasti berada di atas 10 pemain ini.

Siapa sajakah mereka? Simak daftarnya yang kami susun berdasarkan data dari Transfermarkt berikut.

2 dari 10 halaman

Tore Andre Flo

Tore Andre Flo

Nilai transfer: € 18.000.000
Klub tujuan: Glasgow Rangers
Musim: 2000/01

Dibeli Chelsea dari: Brann
Musim: 1997/98
Nilai transfer: € 450.000

Posisi: Centre forward
Kebangsaan: Norwegia
Tanggal lahir: 15 Juni 1973

Kontribusi gelar juara untuk Chelsea:
Piala FA 1999/00
Charity Shield 2000
Piala Liga 1997/98
UEFA Super Cup 1998
UEFA Cup Winners' Cup 1998.
3 dari 10 halaman

Kevin de Bruyne

Kevin de Bruyne

Nilai transfer: € 17.000.000
Klub tujuan: VfL Wolfsburg
Musim: 2013/14

Dibeli Chelsea dari: KRC Genk
Musim: 2011/12
Nilai transfer: € 8.000.000

Posisi: Attacking midfield
Kebangsaan: Belgia
Tanggal lahir: 28 Juni 1991

Kontribusi gelar juara untuk Chelsea: -
4 dari 10 halaman

Damien Duff

Damien Duff

Nilai transfer: € 15.500.000
Klub tujuan: Newcastle United
Musim: 2006/07

Dibeli Chelsea dari: Blackburn Rovers
Musim: 2003/04
Nilai transfer: € 26.500.000

Posisi: Right midfield
Kebangsaan: Republik Irlandia
Tanggal lahir: 2 Maret 1979

Kontribusi gelar juara untuk Chelsea:
Premier League 2004/05, 2005/06
Piala Liga 2004/05
Community Shield 2005.
5 dari 10 halaman

Yuri Zhirkov

Yuri Zhirkov

Nilai transfer: € 15.000.000
Klub tujuan: Anzhi Makhachkala
Musim: 2011/12

Dibeli Chelsea dari: CSKA Moscow
Musim: 2009/10
Nilai transfer: € 21.000.000

Posisi: Left midfield
Kebangsaan: Rusia
Tanggal lahir: 20 Agustus 1983

Kontribusi gelar juara untuk Chelsea:
Premier League 2009/10
Piala FA 2009/10
Community Shield 2009.
6 dari 10 halaman

Daniel Sturridge

Daniel Sturridge

Nilai transfer: € 15.000.000
Klub tujuan: Liverpool
Musim: 2012/13

Dibeli Chelsea dari: Manchester City
Musim: 2009/10
Nilai transfer: € 7.250.000

Posisi: Centre forward
Kebangsaan: Inggris
Tanggal lahir: 1 September 1989

Kontribusi gelar juara untuk Chelsea:
Premier League 2009/10
Piala FA 2009/10, 2011/12
Community Shield 2009
Liga Champions 2011/12.
7 dari 10 halaman

Wayne Bridge

Wayne Bridge

Nilai transfer: € 13.000.000
Klub tujuan: Manchester City
Musim: 2008/09

Dibeli Chelsea dari: Southampton
Musim: 2003/04
Nilai transfer: € 10.500.000

Posisi: Left-back
Kebangsaan: Inggris
Tanggal lahir: 5 Agustus 1980

Kontribusi gelar juara untuk Chelsea:
Premier League 2004/05
Piala FA 2007
Piala Liga 2007.
8 dari 10 halaman

Eidur Gudjohnsen

Eidur Gudjohnsen

Nilai transfer: € 12.000.000
Klub tujuan: Barcelona
Musim: 2006/07

Dibeli Chelsea dari: Bolton Wanderers
Musim: 2000/01
Nilai transfer: € 7.500.000

Posisi: Centre forward
Kebangsaan: Islandia
Tanggal lahir: 15 September 1978

Kontribusi gelar juara untuk Chelsea:
Premier League 2004/05, 2005/06
Community Shield 2000, 2005
Piala Liga 2004/05.
9 dari 10 halaman

Shaun Wright-Phillips

Shaun Wright-Phillips

Nilai transfer: € 11.250.000
Klub tujuan: Manchester City
Musim: 2008/09

Dibeli Chelsea dari: Manchester City
Musim: 2005/06
Nilai transfer: € 31.500.000

Posisi: Right wing
Kebangsaan: Inggris
Tanggal lahir: 25 Oktober 1981

Kontribusi gelar juara untuk Chelsea:
Premier League 2005/06
Piala FA 2007
Piala Liga 2007
Community Shield 2005.
10 dari 10 halaman

Tiago Mendes

Tiago Mendes

Nilai transfer: € 10.000.000
Klub tujuan: Olympique Lyon
Musim: 2005/06

Dibeli Chelsea dari: Benfica
Musim: 2004/05
Nilai transfer: € 12.000.000

Posisi: Central midfield
Kebangsaan: Portugal
Tanggal lahir: 2 Mei 1981

Kontribusi gelar juara untuk Chelsea:
Premier League 2004/05
Piala Liga 2004/05
Community Shield 2005.