
Menurut konfirmasi yang diberikan oleh pelatih Real Madrid, Zinedine Zidane, Ronaldo saat ini dalam kondisi yang sempurna. Ronaldo sudah menjalani sesi latihan secara penuh pada pekan ini.
"Ronaldo kondisinya sempurna, dia sudah 100 persen. Dia akan bermain besok. Ronaldo sudah berlatih dengan baik. Kita akan melihatnya lagi, tapi kondisinya sudah 100 persen," ujar Zidane pasca sesi latihan di hari Selasa (3/5) waktu setempat.
Namun, kondisi yang berbeda terjadi untuk Karim Benzema. Zidane mengatakan bahwa pemain asal Prancis tersebut masih belum siap untuk tampil pada laga kontra Man City.
"Benzema tidak sepenuhnya siap dan kami tidak ingin mengambil resiko," imbuh mantan pemain Real Madrid ini. [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 2 Mei 2016 22:19
-
Liga Champions 2 Mei 2016 22:18
-
Liga Champions 2 Mei 2016 22:10
-
Liga Champions 2 Mei 2016 20:29
-
Liga Champions 2 Mei 2016 20:25
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 13:03
-
Otomotif 23 Maret 2025 12:21
-
Otomotif 23 Maret 2025 12:21
-
Otomotif 23 Maret 2025 12:21
-
Bulu Tangkis 23 Maret 2025 12:20
-
Bulu Tangkis 23 Maret 2025 12:20
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...