
Bola.net - Juventus akan melawan juara bertahan Real Madrid di semifinal Liga Champions 2014/15. Sang kampiun Italia kurang diunggulkan jika dibandingkan El Real.
Namun, eks kapten Inter Milan Javier Zanetti menilai Juventus punya peluang. Bahkan, menurut Zanetti, peluang Juventus untuk juara sama besarnya dengan Madrid, Bayern Munich maupun Barcelona.
"Semua tim tersisa di kompetisi bisa jadi juara," kata Zanetti seperti dilansir Football Italia.
"Lolos ke semifinal, berarti punya peluang juara. Inter adalah salah satu contohnya, yang berjumpa Barcelona (2010) dan sanggup finis sebagai juara," imbuh Zanetti.
Pada tahun 2010, Inter yang dikapteni Zanetti dan dilatih Jose Mourinho tak hanya menjuarai Liga Champions. Mereka juga meraih treble dengan berjaya di Serie A dan Coppa Italia. Musim ini, Juventus berpeluang meraih prestasi serupa. [initial]
(foti/gia)
Namun, eks kapten Inter Milan Javier Zanetti menilai Juventus punya peluang. Bahkan, menurut Zanetti, peluang Juventus untuk juara sama besarnya dengan Madrid, Bayern Munich maupun Barcelona.
"Semua tim tersisa di kompetisi bisa jadi juara," kata Zanetti seperti dilansir Football Italia.
"Lolos ke semifinal, berarti punya peluang juara. Inter adalah salah satu contohnya, yang berjumpa Barcelona (2010) dan sanggup finis sebagai juara," imbuh Zanetti.
Pada tahun 2010, Inter yang dikapteni Zanetti dan dilatih Jose Mourinho tak hanya menjuarai Liga Champions. Mereka juga meraih treble dengan berjaya di Serie A dan Coppa Italia. Musim ini, Juventus berpeluang meraih prestasi serupa. [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 4 Mei 2015 22:08
-
Liga Spanyol 4 Mei 2015 21:51
-
Liga Spanyol 4 Mei 2015 21:48
-
Liga Champions 4 Mei 2015 21:38
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 14:14
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 13:45
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 13:32
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 13:14
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 12:45
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 12:17
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...