
Bola.net - Xavi menegaskan bahwa Barcelona tidak pernah takut pada siapapun. Namun gelandang tangguh yang sudah memainkan 700 laga bersama Los Azulgranas itu menyebut bahwa ucapannya itu sama sekali tidak bermaksud menyepelekan kekuatan tim lainnya.
Raksasa Catalan baru saja sukses menaklukkan Manchester City 2-0 di Etihad Stadium (19/02) pada leg pertama babak 16 besar Liga Champions. Meski belum dipastikan masuk ke babak perempat final, Barcelona jelas ada dalam kondisi percaya diri tinggi dan hal tersebut juga diakui oleh Xavi.
"Barcelona tidak pernah takut pada siapapun," tuturnya menurut laporan yang disampaikan oleh situs resmi klub.
"Namun ini bukan berarti kami tidak menghormati rival lainnya seperti Bayern Munich, Paris Saint-Germain dan Atletico Madrid, yang musim ini bermain dengan begitu bagus. Tapi saya tak menyangkal bahwa kami saat ini sedang dalam bentuk permainan yang baik dan menikmati tiap laga yang kami jalani," pungkas Xavi. [initial]
(fcb/rer)
Raksasa Catalan baru saja sukses menaklukkan Manchester City 2-0 di Etihad Stadium (19/02) pada leg pertama babak 16 besar Liga Champions. Meski belum dipastikan masuk ke babak perempat final, Barcelona jelas ada dalam kondisi percaya diri tinggi dan hal tersebut juga diakui oleh Xavi.
"Barcelona tidak pernah takut pada siapapun," tuturnya menurut laporan yang disampaikan oleh situs resmi klub.
"Namun ini bukan berarti kami tidak menghormati rival lainnya seperti Bayern Munich, Paris Saint-Germain dan Atletico Madrid, yang musim ini bermain dengan begitu bagus. Tapi saya tak menyangkal bahwa kami saat ini sedang dalam bentuk permainan yang baik dan menikmati tiap laga yang kami jalani," pungkas Xavi. [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 20 Februari 2014 22:02
-
Liga Champions 20 Februari 2014 19:38
-
Liga Champions 20 Februari 2014 18:38
-
Editorial 20 Februari 2014 17:13
-
Liga Champions 20 Februari 2014 17:10
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:15
-
Otomotif 21 Maret 2025 14:53
-
Liga Eropa Lain 21 Maret 2025 14:45
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 14:15
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 14:15
-
Liga Italia 21 Maret 2025 14:13
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...