
Setelah sebelumnya tak dikenal orang, dan bahkan tak banyak klub yang mau memakai jasanya, Mahrez lantas mengejutkan dunia dengan penampilan luar biasa bersama Leicester City. Ia menjadi pilar kesuksesan The Foxes di liga pada musim 2015-16 kemarin.
Pemain asal Aljazair itu lantas disebut diincar oleh banyak klub pada bursa transfer musim panas kemarin. Barca dan Arsenal disebut sebagai dua klub yang paling ngebet memakai servisnya. Namun pada akhirnya Mahrez memilih untuk bertahan bersama Leicester.
Xavi lantas ditanya oleh Shortlist, siapa pemain dari Premier Legue yang paling mungkin direkrut oleh Barca. Ia pun langsung menyebut nama gelandang 25 tahun tersebut. Namun ia juga mengaku mendukung keputusan Mahrez untuk tetap bertahan bersama tim asuhan Claudio Ranieri tersebut.
"Mahrez cukup bagus untuk bermain bagi Barcelona, tapi saya senang ia memutuskan untuk tinggal dengan Leicester," ujar gelandang 36 tahun itu.
"Ia jelas harus memiliki pilihan, tetapi jika Leicester kehilangan pemain terbaik mereka setelah meraih prestasi besar seperti itu maka itu akan sangat disayangkan," cetusnya.
"Menarik untuk melihat bagaimana ia dan Leicester tampil di Eropa musim ini," sambungnya. [initial]
Baca Juga:
- Ternyata, Xavi Pernah Berharap Bisa Duet Dengan Scholes
- MU Tim Inggris Terkuat Yang Pernah Dihadapi Xavi
- Xavi: Tak Banyak Pemain di Eropa Seperti Wilshere
- Xavi Dukung Wilshere Agar Keluar Dari Arsenal
- Xavi: Guardiola Seperti Zidane di Real Madrid
- Xavi: Guardiola Tak Punya Masalah Adaptasi
- Xavi: Obsesi Guardiola Akan Berujung Sukses
- Xavi: Guardiola Bisa Sukses dan Ubah Sepakbola Inggris
- Rooney: Terry dan Messi yang Tersulit
- Xavi Sumbangkan Kapal Pesiarnya untuk Bantu Pengungsi Timur Tengah
- Xavi Akui Kehebatan Madrid di Liga Champions
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Piala Eropa 5 September 2016 21:24
-
Editorial 5 September 2016 11:23
-
Liga Spanyol 5 September 2016 10:31
-
Liga Spanyol 5 September 2016 10:26
-
Bolatainment 5 September 2016 10:19
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:01
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:52
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:41
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:32
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 05:30
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...