
Bola.net - Manchester City harus bekerja keras untuk bisa mendapatkan Kevin De Bruyne dari Wolfsburg. City nampaknya menghadapi situasi seperti ketika mereka membeli Raheem Sterling dari Liverpool beberapa waktu lalu.
Kala itu City menawar dari bawah. Sementara itu, Liverpool tak sedikit pun menurunkan permintaan harga mereka sepanjang negosiasi. Negosiasi sempat terputus beberapa kali dan akhirnya City harus tetap membayar kurang lebih 50 juta pound.
Hal yang sama dialami City dalam negosiasi De Bruyne. Wolfsburg menegaskan mereka tidak akan melepas De Bruyne dengan harga kurang dari 50 juta pound. City kabarnya sudah menawarkan 45 juta poun plus dua juta pound bonus, tapi Wolfsburg menolaknya.
The Daily Star melansir bahwa City bahkan sebenarnya sudah mempersiapkan jet pribadi untuk membawa De Bruyne ke Manchester. Harapannya, De Bruyne akan datang menyaksikan pertandingan antara City melawan bekas timnya, Chelsea. [initial]
(tds/hsw)
Kala itu City menawar dari bawah. Sementara itu, Liverpool tak sedikit pun menurunkan permintaan harga mereka sepanjang negosiasi. Negosiasi sempat terputus beberapa kali dan akhirnya City harus tetap membayar kurang lebih 50 juta pound.
Hal yang sama dialami City dalam negosiasi De Bruyne. Wolfsburg menegaskan mereka tidak akan melepas De Bruyne dengan harga kurang dari 50 juta pound. City kabarnya sudah menawarkan 45 juta poun plus dua juta pound bonus, tapi Wolfsburg menolaknya.
The Daily Star melansir bahwa City bahkan sebenarnya sudah mempersiapkan jet pribadi untuk membawa De Bruyne ke Manchester. Harapannya, De Bruyne akan datang menyaksikan pertandingan antara City melawan bekas timnya, Chelsea. [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 15 Agustus 2015 23:02
-
Liga Inggris 15 Agustus 2015 21:20
-
Liga Inggris 15 Agustus 2015 20:00
-
Liga Inggris 15 Agustus 2015 17:20
-
Liga Inggris 15 Agustus 2015 11:40
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 12:45
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 12:17
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 12:01
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:55
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:46
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:35
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...