
Bola.net - - Arsene Wenger sudah pernah tiga kali gagal membawa melewati hadangan Bayern Munchen di fase knockout Liga Champions. Dalam tiga kesempatan itu, Arsenal tersingkir oleh Bayern dengan tiga pelatih yang berbeda.
Arsenal ditekuk Bayern di tahun 2005, 2013 dan 2014 - semuanya di babak 16 besar. Di tiga edisi itu, Bayern ditangani oleh Felix Magath (2005), Jupp Heynckes (2013) dan Josep Guardiola (2014). Kali ini, Arsenal akan menghadapi Bayern racikan Carlo Ancelotti.
Melawan Magath, Heynckes dan Guardiola, Wenger telah kandas.
Di edisi 2005, Arsenal besutan Wenger kalah agregat 2-3 (1-3 tandang, 1-0 kandang). Di edisi 2013, mereka kalah gol tandang dalam agregat 3-3 (1-3 kandang, 2-0 tandang). Di edisi berikutnya, The Gunners menyerah 1-3 (0-2 kandang, 1-1 tandang).
Wenger tentu tak mau kembali gagal di babak yang sama, melawan tim yang sama. Namun, ujiannya sekarang tak kalah berat, yakni melawan Ancelotti - pelatih yang telah menyabet tiga gelar Liga Champions bersama AC Milan dan Real Madrid.
Klik Juga:
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 12 Desember 2016 23:23
Media Catalan Tuduh Ada Konspirasi di Drawing Liga Champions
-
Liga Champions 12 Desember 2016 22:14
Bayern vs Arsenal, Boateng dan Ozil Perang Ejekan di Twitter
-
Liga Champions 12 Desember 2016 21:46
-
Liga Champions 12 Desember 2016 21:08
-
Liga Champions 12 Desember 2016 20:37
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:35
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 07:32
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:18
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:11
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 07:03
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...