
Bola.net - - David Villa mengatakan pada Manchester City, bahwa Liga Champions bukanlah kompetisi yang mudah untuk dimenangkan.
City berharap bisa menjadi salah satu kekuatan besar di Eropa, usai musim lalu mereka menembus semifinal dan merekrut Josep Guardiola di musim panas.
Namun sejauh ini, tim asuhan Pep baru mengumpulkan empat angka dari tiga pertandingan di Grup C, dan terancam gagal lolos sebagai juara grup jika kembali menelan kekalahan di tangan Barcelona di Etihad pekan ini.
Villa, yang merupakan mantan anak asuh Guardiola di Barcelona, mengatakan pada ESPN: "Liga Champions bukan kompetisi yang mudah. Anda akan bermain melawan tim terbaik dunia dan itu sulit."
"Kunci untuk menjadi sukses di kompetisi ini adalah kombinasi antara konsistensi, bermain dengan cara yang benar di babak knock-out, memiliki pemain terbaik, pelatih terbaik, dan taktik terbaik, serta sedikit keberuntungan. Ini semua amat sulit."
Baca Juga:
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 31 Oktober 2016 23:21
-
Liga Champions 31 Oktober 2016 22:54
-
Liga Champions 31 Oktober 2016 22:00
-
Liga Inggris 31 Oktober 2016 21:57
-
Liga Inggris 31 Oktober 2016 20:09
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 14:14
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 13:45
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 13:32
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 13:14
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 12:45
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 12:17
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...