
Bola.net - Tito Vilanova menyebut laga melawan Glasgow Celtic dini hari nanti sebagai laga terpenting Barcelona di sisa kalender tahun 2012 ini.
Kali ini giliran Celtic menjamu Barcelona setelah takluk 1-2 di pertemuan pertama pada bulan lalu, ketika itu tim Catalan tersebut memerlukan tambahan waktu untuk dapat memastikan kemenangan 2-1.
"Ini kemungkinan merupakan pertandingan terpenting yang tersisa bagi kami di tahun ini," kata Vilanova dalam konferensi pers hari kemarin.
"Jika kami menang kami dapat lolos dan mungkin memuncaki grup, tergantung hasil pertandingan Benfica-Spartak. Hal itu akan membuat kami dapat mengistirahatkan sejumlah pemain di pertandingan-pertandingan tersisa, dan memainkan pemain-pemain lain yang tidak banyak bermain."
Barca memimpin Grup G dengan keunggulan lima poin dari Celtic, dengan tiga kemenangan dari tiga pertandingan kompetisi elit klub Eropa.
Tito Vilanova dan pasukannya dapat memastikan posisi mereka di babak 16 besar jika mereka mampu mengalahkan klub Skotlandia itu malam ini. (uefa/lex)
Kali ini giliran Celtic menjamu Barcelona setelah takluk 1-2 di pertemuan pertama pada bulan lalu, ketika itu tim Catalan tersebut memerlukan tambahan waktu untuk dapat memastikan kemenangan 2-1.
"Ini kemungkinan merupakan pertandingan terpenting yang tersisa bagi kami di tahun ini," kata Vilanova dalam konferensi pers hari kemarin.
"Jika kami menang kami dapat lolos dan mungkin memuncaki grup, tergantung hasil pertandingan Benfica-Spartak. Hal itu akan membuat kami dapat mengistirahatkan sejumlah pemain di pertandingan-pertandingan tersisa, dan memainkan pemain-pemain lain yang tidak banyak bermain."
Barca memimpin Grup G dengan keunggulan lima poin dari Celtic, dengan tiga kemenangan dari tiga pertandingan kompetisi elit klub Eropa.
Tito Vilanova dan pasukannya dapat memastikan posisi mereka di babak 16 besar jika mereka mampu mengalahkan klub Skotlandia itu malam ini. (uefa/lex)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Piala Dunia 6 November 2012 21:10
-
Liga Spanyol 6 November 2012 07:00
-
Bolatainment 5 November 2012 20:56
-
Liga Inggris 5 November 2012 19:02
-
Bolatainment 5 November 2012 16:41
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 04:00
-
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025 03:55
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 03:36
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 03:00
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 02:10
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 01:47
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...