
Bola.net - Gelandang internasional Chile Arturo Vidal baru saja mendapatkan apresiasi atas kerja bagusnya bagi Juventus. Vidal baru saja diganjar dengan kontrak baru yang akan memastikan dirinya tetap di Turin hingga 2017 mendatang.
Vidal sendiri sempat mengaku dirinya telah dihubungi oleh berbagai klub top Eropa. Akan tetapi, ia memutuskan untuk menolak tawaran-tawaran itu dan bertahan di Juve.
Tuttosport melansir bahwa salah satu klub yang berminat mendapatkan eks pemain Bayer Leverkusen itu adalah Manchester United. Tak tanggung-tanggung, Vidal diajak langsung oleh Sir Alex Ferguson yang saat ini menjabat sebagai direktur dan duta United.
Fergie disebut menghubungi Vidal beberapa hari menjelang pengumuman perpanjangan kontrak sang pemain. United disebut siap menawarkan kontrak berdurasi empat tahun dengan gaji sebesar 5 juta pound per musim.
Meski demikian, Tuttosport tidak menjelaskan apakah United sudah mencoba menghubungi Juve perihal harga sang gelandang. (hitc/hsw)
Vidal sendiri sempat mengaku dirinya telah dihubungi oleh berbagai klub top Eropa. Akan tetapi, ia memutuskan untuk menolak tawaran-tawaran itu dan bertahan di Juve.
Tuttosport melansir bahwa salah satu klub yang berminat mendapatkan eks pemain Bayer Leverkusen itu adalah Manchester United. Tak tanggung-tanggung, Vidal diajak langsung oleh Sir Alex Ferguson yang saat ini menjabat sebagai direktur dan duta United.
Fergie disebut menghubungi Vidal beberapa hari menjelang pengumuman perpanjangan kontrak sang pemain. United disebut siap menawarkan kontrak berdurasi empat tahun dengan gaji sebesar 5 juta pound per musim.
Meski demikian, Tuttosport tidak menjelaskan apakah United sudah mencoba menghubungi Juve perihal harga sang gelandang. (hitc/hsw)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 5 Desember 2013 23:37
-
Liga Italia 5 Desember 2013 21:07
-
Liga Italia 5 Desember 2013 12:47
Pertahanan Juve Solid, Barzagli Berterima Kasih Pada Fiorentina
-
Editorial 5 Desember 2013 12:16
-
Liga Italia 5 Desember 2013 11:48
LATEST UPDATE
-
Otomotif 20 Maret 2025 15:29
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 15:16
-
Otomotif 20 Maret 2025 15:09
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 15:01
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 15:01
-
Piala Dunia 20 Maret 2025 14:54
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...