
Bola.net - - Bek muda Liverpool, Trent Alexander-Arnold mengaku sudah siap menghadapi partai final Liga Champions musim ini. Trent mengaku bahwa ia sudah mempersiapkan diri sebaik mungkin untuk laga akbar tersebut di mana ia berambisi untuk menghentikan pergerakan Cristiano Ronaldo.
Liverpool akan melakoni laga terbesar mereka musim ini. Mereka akan menantang Real Madrid di final Liga Champions pada akhir pekan nanti.
Final ini bisa dikatakan menjadi pengalaman terbesar bagi Trent Alexander-Arnold. Pasalnya ia baru terlibat di tim utama Liverpool musim lalu, di mana musim ini mereka berhasil lolos ke final Liga Champions setelah bertahun-tahun tidak mencapai babak ini.
Meski laga ini sangat besar, namun Trent mengaku sudah sudah siap. "Saya sudah berlatih selama 13 tahun untuk momen dan pertandingan seperti ini," ujar Trent kepada Telegraph.
"Saya selalu mempersiapkan diri saya dengan baik. Saya akan terus bekerja keras untuk beberapa hari ke depan agar saya semakin berkembang, semakin baik dan mencapai level yang baru dan itulah yang terpenting."
"Fokus saya sejauh ini adalah bermain dengan baik. Saya ingin tidak memberikan banyak ruang kepada Cristiano Ronaldo untuk mengeluarkan kemampuannya." tandas jebolan akademi Liverpool tersebut.
Baca Juga:
- Bangganya Henderson Jadi Kapten Liverpool
- Liverpool vs Real Madrid: Pujian Klopp Untuk Zidane
- Jelang Final Liga Champions, Klopp Bersyukur Tidak Perlu Melawan Zidane
- Baru Satu Tahun, Barcelona Sudah Persilahkan Dembele Pergi
- Alexander-Arnold Masih Tidak Percaya Berangkat ke Piala Dunia 2018
- Jadwal dan Siaran Langsung Final Liga Champions 2018: Real Madrid vs Liverpool
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 20 Mei 2018 18:34
-
Liga Spanyol 20 Mei 2018 18:01
-
Liga Eropa Lain 20 Mei 2018 14:41
-
Liga Spanyol 20 Mei 2018 13:51
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 23:54
-
Liga Inggris 20 Maret 2025 23:49
-
Liga Champions 20 Maret 2025 23:44
-
Liga Inggris 20 Maret 2025 23:40
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 23:00
-
Asia 20 Maret 2025 22:49
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...