
Bola.net - Pertemuan antara Arsenal kontra Napoli di matchday 2 Liga Champions, Rabu (2/10) mengundang Rafael Benitez untuk melakukan psy-war.
Allenatore Napoli itu menyindir prestasi manajer Arsenal, Arsene Wenger yang hingga kini tak mampu menyumbang gelar Liga Champions bagi klubnya meski telah berada di kursi arsitek The Gunners sejak 1996 silam.
"Wenger merupakan manajer yang hebat dan saya pikir ia bisa memenangi gelar di masa depan, meskipun sejauh ini ia belum memenangi Liga Champions." sindir Benitez.
Sah-sah saja bagi Benitez untuk menyindir prestasi Wenger di level Eropa karena pria asal Spanyol itu pernah meraih tiga gelar di level antarklub Eropa. Tiga titel itu adalah Piala UEFA bersama Valencia pada 2004, Liga Champions (Liverpool 2005) serta Liga Europa (Chelsea 2013).
Hingga kini, prestasi terbaik Wenger di kancah Eropa adalah mengantarkan Arsenal ke partai final Liga Champions 2006. Sayangnya kala itu Meriam London kalah dari Barcelona FC. [initial]
Allenatore Napoli itu menyindir prestasi manajer Arsenal, Arsene Wenger yang hingga kini tak mampu menyumbang gelar Liga Champions bagi klubnya meski telah berada di kursi arsitek The Gunners sejak 1996 silam.
"Wenger merupakan manajer yang hebat dan saya pikir ia bisa memenangi gelar di masa depan, meskipun sejauh ini ia belum memenangi Liga Champions." sindir Benitez.
Sah-sah saja bagi Benitez untuk menyindir prestasi Wenger di level Eropa karena pria asal Spanyol itu pernah meraih tiga gelar di level antarklub Eropa. Tiga titel itu adalah Piala UEFA bersama Valencia pada 2004, Liga Champions (Liverpool 2005) serta Liga Europa (Chelsea 2013).
Hingga kini, prestasi terbaik Wenger di kancah Eropa adalah mengantarkan Arsenal ke partai final Liga Champions 2006. Sayangnya kala itu Meriam London kalah dari Barcelona FC. [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 30 September 2013 23:45
-
Liga Champions 30 September 2013 16:56
-
Liga Spanyol 30 September 2013 16:49
-
Liga Champions 30 September 2013 15:49
-
Liga Inggris 30 September 2013 15:33
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:19
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:06
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 21:16
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 21:00
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 20:48
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 20:40
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...