
Trio MSN itu selalu menjadi momok bagi pertahanan lawan. Yang terbaru adalah Glasgow Celtic yang dibantai tujuh gol tanpa balas dalam laga perdana Grup C Liga Champions di Camp Nou.
Suarez mengatakan bahwa ia sangat senang karena sekarang para starter Barca sudah bisa bermain bersama lagi. Kehadiran Neymar setelah lama absen membela negaranya dirasa mampu memberi perbedaan besar.
"Ada banyak pertandingan saat kami (Trio MSN) tak bisa bermain bersama. Kami menikmati liburan dan Neymar bermain di Olimpiade. Tapi sekarang kami bisa menikmati permainan kami bersama lagi. Kami semua menjadi starter dan saya senang bisa membantu Barca meraih tiga poin pertama di Liga Champions," terang Suarez kepada TV3.
Trio MSN memang tampil luar biasa dalam laga tadi. Neymar mencetak satu gol dan empat assist, Suarez mencetak dua gol dan satu assist, sementara Messi mencetak tiga gol dan satu assist. [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 13 September 2016 19:12
-
Liga Champions 13 September 2016 18:51
-
Liga Champions 13 September 2016 17:58
-
Liga Inggris 13 September 2016 17:54
-
Editorial 13 September 2016 15:33
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 01:44
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 01:35
-
Piala Eropa 24 Maret 2025 01:15
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 00:49
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 00:39
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 00:05
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...