
Bola.net - - Pertandingan-pertandingan menarik bakal tersaji pada babak perempat final Liga Champions musim 2017/18 ini. Delapan tim terbaik di Eropa bakal saling bersaing untuk menjadi yang terbaik. Jadwal pertandingan pun sudah dirilis.
Berdasarkan jadwal yang sudah dirilis oleh UEFA, pertandingan leg pertama akan digelar pada 3 dan 4 April 2018 waktu setempat. Jika dikonversi menjadi Waktu Indonesia Barat (WIB), maka laga pada 3 April 2018 akan jatuh pada tanggal 4 April dini hari.
Sementara itu, pertandingan leg kedua akan digelar pada 10 dan 11 April 2018 waktu setempat. Berikut adalah jadwal lengkapnya:
Leg Pertama:
03/04/18 Sevilla - Bayern Munchen
03/04/18 Juventus - Real Madrid
04/04/18 Barcelona - Roma
04/04/18 Liverpool - Manchester City
Leg Kedua:
10/04/18 Manchester City - Liverpool
10/04/18 Roma - Barcelona
11/04/18 Real Madrid - Juventus
11/04/18 Bayern Munchen – Sevilla
Mark this one in your diaries! ???#UCLdraw pic.twitter.com/K9gd46oFza
— UEFA Champions League (@ChampionsLeague) March 16, 2018
Siapa kontestan perempat final yang jadi unggulan versi Bolaneters?
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 15 Maret 2018 18:59
-
Liga Italia 15 Maret 2018 18:58
-
Liga Italia 15 Maret 2018 15:00
-
Liga Italia 15 Maret 2018 13:24
-
Liga Italia 15 Maret 2018 10:12
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:59
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:58
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:57
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:56
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 15:46
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:45
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...