
Bola.net - - Direktur olahraga , Oscar Arias, berkeras bahwa undian Liga Champions yang mempertemukan mereka dengan Manchester United sama sekali tak membuat klub khawatir.
Arias melihat apa yang dilakukan oleh Celta Vigo dan bagaimana klub Spanyol itu hampir menyingkirkan United di semifinal Liga Europa musim lalu.
"Tentu saja ini tidak mudah, ada tim yang lebih punya prestise, namun United merupakan salah satu tim terbesar yang bisa kami hadapi," jelas Arias di Sportsmole.
"Akan ada kemungkinan yang terbuka untuk kami, mereka tim yang kuat, Celta hampir menyingkirkan mereka tahun lalu, dan kami akan punya opsi yang sama."
Striker Sevilla, , yang bermain untuk Manchester City musim lalu, mengatakan ia sudah lama bermimpi bertemu United.
Nolito
"Lawan yang rumit, ketika duel itu terjadi kami akan coba memberi yang terbaik, mereka luar biasa, saya bermimpi semalam kami akan bermain melawan Manchester United. Tim yang hebat, dengan stadion luar biasa, dan diperkuat para pemain terbaik," jelasnya.
Sementara itu, Pablo Sarabia menambahkan: "Pertandingan nanti akan amat kompetitif, saya tahu bagaimana Mourinho mempersiapkan timnya, kami punya alternatif dan kami akan coba memberikan segalanya."
Baca Juga:
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 11 Desember 2017 23:35
-
Liga Champions 11 Desember 2017 23:07
-
Liga Champions 11 Desember 2017 22:52
-
Liga Champions 11 Desember 2017 22:36
-
Liga Champions 11 Desember 2017 22:23
Chelsea vs Barca, Hargreaves Merasa Kasihan Pada Fans The Blues
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 19:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:31
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:29
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:27
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 17:58
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 17:50
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...