Sebenarnya Layak Menang, Tapi Malah nggak Bisa Jaga Keunggulan, Ada Apa Barcelona?

Sebenarnya Layak Menang, Tapi Malah nggak Bisa Jaga Keunggulan, Ada Apa Barcelona?
Duel antarpemain di laga Napoli vs Barcelona, Liga Champions 2023/2024 (c) AP Photo/Gregorio Borgia

Bola.net - Barcelona gagal menang atas Napoli dan hal ini disayangkan oleh netizen, khususnya fans Blaugrana.

Barcelona bertandang ke markas Napoli di Stadion Diego Armando Maradona di leg pertama babak 16 besar Liga Champions 2023/2024, Kamis (22/02/2024). Pasukan Xavi mendapat beberapa peluang untuk bisa menjebol gawang sang tuan rumah.

Barca akhirnya bisa unggul lebih dahulu melalui Robert Lewandowski. Sayangnya mereka tak bisa menjaga keunggulan tersebut.

Napoli bisa menyamakan skor melalui Victor Osimhen. Pertandingan ini pun berakhir imbang 1-1.

Hasil imbang ini disayangkan oleh netizen, khususnya fans Barcelona. Ada yang mempertanyakan mengapa Blaugrana tak bisa menjaga keunggulannya. Ada juga yang kesal pada Xavi dan memintanya agar segera disingkirkan saja.

Simak apa kata mereka di bawah ini Bolaneters.

Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.

1 dari 12 halaman

Lain Kali Lebih Cepet

"Lain kali pergantian pemainnya lebih cepet."

3 dari 12 halaman

Kritikan Buat Raphinha

"Raphinha jelek banget sebagai winger."

4 dari 12 halaman

Situasinya Nggak Bagus

"Tidak ada pembicaraan panjang untuk saat ini, semoga kami memberikan yang terbaik di leg kedua karena [situasi] kami tidak terlihat bagus."

5 dari 12 halaman

Layak Menang

"Mungkin pantas menang pada pertandingan ini tetapi hasil imbang tidaklah buruk."

6 dari 12 halaman

Dahlah Pecat Xavi

"Saya benci omong kosong. Pecat Xavi sekarang."

7 dari 12 halaman

Ada Xavi Nggak Bisa Melaju Jauh

"Barcelona nggak akan bisa melangkah jauh dengan Xavi, ia harus dipecat."

8 dari 12 halaman

Kamu Hater Ya?

"Jika kau adalah seorang penggemar Barca dan kau menyalahkan Xavi untuk laga ini maka kau cuma seorang hater."

9 dari 12 halaman

Ter Stegen Out!

10 dari 12 halaman

Lumayan

"Lumayan untuk laga tandang. Saya memprediksi kita menang 3-1 di kandang."

11 dari 12 halaman

Mestinya 3-1

"Skornya harusnya 3-1. Kita layak menang."